Detak Banten - Detak Berita Nusantara Seketika Menjangkau Dunia

UU KUHP Mulai Efektif Usai 3 Tahun Berlaku

Detakbanten.com, JAKARTA - Menteri Hukum dan HAM (Menkumham), Yasonna Laoly menuturkan Undang-Undang Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru efektif usai tiga tahun berlaku. Di mana, kata Yasonna, sebelum diberlakukan akan sosialisasi ke seluruh pihak yang terkait.

Hati-hati! Tak Izin Pejabat-Manjat Kantor Pemerintah Bisa Dipidana

Detakbanten.com JAKARTA – Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) resmi mengesahkan Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP) menjadi Undang-Undang (UU), Selasa (6/12/2022).

Nggak Ringan! Ini PR Besar Laksamana Yudo Margono sebagai Panglima TNI

Nggak Ringan! Ini PR Besar Laksamana Yudo Margono sebagai Panglima TNI

Detakbanten.com, JAKARTA – Panglima TNI terpilih, Laksamana Yudo Margono, bakal memiliki sejumlah pekerjaan rumah (PR). Harapannya, kata Anggota Komisi I DPR RI Muhammad Farhan, Yudo mampu menunaikan tugas itu walau masa jabatan hanya sekitar satu tahun, ke depan.

Sah! RUU KUHP Menjadi UU, Klaim dari Aspirasi Masyarakat RI

Detakbanten.com, JAKARTA – Pemerintah dan Komisi III DPR RI, resmi menyepakati Rancangan Undang-Undang (RUU) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RUU KUHP) guna disetujui menjadi UU.

DPR Segera Rapat Paripurna Pengesahan Calon Panglima TNI

DPR Segera Rapat Paripurna Pengesahan Calon Panglima TNI

Detakbanten.com, JAKARTA – Dalam waktu dekat, Wakil Ketua DPR RI Lodewijk F. Paulus menyebut, Dewa Perwakilan Rakyat (DPR) RI bakal menggelar rapat paripurna agenda tunggal.

Akhir Tahun Anggaran, Mendagri Minta Pemda Tingkatkan Realisasi APBD

Detakbanten.com, JAKARTA – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian meminta pemerintah daerah (Pemda) meningkatkan realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Jelang tutup tahun anggaran 2022, langkah tersebut perlu dilakukan Pemda terutama dalam mendukung pertumbuhan ekonomi termasuk mengendalikan inflasi.

Presiden Jokowi Diminta Serius Selesaikan Kasus Mafia Tanah

Detakbanten.com, JAYAPURA – Kasus mafia tanah masih kerap terjadi beberapa daerah. Padahal, Presiden Joko Widodo berkomitmen untuk memberantas tuntas praktik mafia tanah yang terjadi di Indonesia.

DPR Temui Erick Thohir, Bahas Apa Saja?

Detakbanten.com, JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir, Senin (5/12/2022) siang menghadiri rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR.

384 Gempa Susulan di Cianjur Sampai Akhir Pekan Desember Ini

384 Gempa Susulan di Cianjur Sampai Akhir Pekan Desember Ini

Detakbanten.com, JAKARTA – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat sampai Minggu, (4/12/2022) malam, total 384 kali gempa susulan mengguncang Cianjur, Jawa Barat. Jumlah itu termasuk gempa berkekuatan Magnitudo 4,2 yang mengguncang Minggu (4/12/2022) dini hari.

Jangan Panik! Heboh Gempa M9-Tsunami 20 Meter Landa RI, Ini Faktanya

Detakbanten.com, JAKARTA – Diprediksi, gempa bumi Megathrust berkekuatan 8,7-9 Skala Richter (SR) dapat memicu tsunami setinggi 20 meter. Kepala Laboratorium Geodesi Institut Teknologi Bandung, Heri Andreas memaparkan proses lengkap terjadinya tsunami.

 

 

Go to top