Items filtered by date: Sunday, 12 February 2023

Detakbanten.com, JAKARTA - Sepanjang 2022, PT. Kereta Api (KA) Indonesia (Persero) mencatat, ada 4.984 barang tertinggal di kereta api. Mulai dari laptop hingga paspor.

Published inNasional

Detakbanten.com, JAKARTA - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo atau Bamsoet bersama Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, didampingi Wakil Komandan Paspampres Brigjen TNI Oni Junianto, membuka event lari marathon Setia Waspada Run 2023 jarak tempuh 5K dan 10K.

Published inNasional

Detakbanten.com, TANGERANG - Unit Reserse dan Kriminal Kepolisian Sektor (Polsek) Neglasari telah mengungkap tindak pidana pencurian kendaraan bermotor yang terjadi di wilayahnya.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Angin kencang yang disertai hujan deras yang mengguyur sebagian wilayah Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang Banten mengakibatkan pohon tumbang dan menimpa gerobak fried chicken.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, NIAS BARAT – Sebanyak 20 orang anak buah kapal (ABK) kebangsaan India dievakuasi tim rescuer pos SAR Nias, setelah KM MV Aasih membawa mereka kandas di perairan Halifadolo, Kecamatan Moro’o, Kabupaten Nias Barat, Sumatra Utara, Minggu (12/2/2023).

Published inSumatera

Detakbanten.com, SUMBAR -- Pasar Silang IV, yang merupakan (Pasar Tradisional), Kenagarian Persiapan Cubadak Barat, Kec.DuaKoto, Kab.Pasaman, Prov.Sumatera Barat perlu menjadi perhatian atau pembahasan bersama,baik itu Kepala Jorong, Wali Nagari setempat,maupun Camat, Kec.Dua Koto.

Published inSumatera

Detakbanten.com, TANGERANG - Sebuah video seorang anak di Bekasi meminta keadilan bagi almarhum ayahnya yang menjadi korban kecelakaan pada Rabu, 11 Mei 2022 silam. Dimana, selain menjadi korban dalam kecelakaan tersebut, sang ayah berinisial JUH juga ditetapkan sebagai tersangka.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com, TANGSEL-Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke XIV tingkat Kota Tangerang Selatan (Tangsel) tahun 2023, baru saja selesai dilaksanakan. Kafilah Kecamatan Pondok Aren, berhak membawa pulang trophy juara umum MTQ yang diikuti 440 peserta dari tujuh kecamatan di Kota Tangsel.

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGSEL-Kafilah Kecamatan Pondok Aren, dinobatkan sebagai juara umum untuk kali kelima pada ajang Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke XIV tingkat Kota Tangsel tahun 2023 di Kecamatan Ciputat Timur.

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGSEL-Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke XIV tingkat Kota Tangerang Selatan (Tangsel) memutuskan kafilah Kecamatan Pondok Aren, keluar sebagai juara umum.

Published inTangsel

 

 

Go to top