Items filtered by date: Sunday, 26 February 2023

detakbanten.com,SERDANG BEDAGAI - Pemerintah Sumatra Utara memunjuk kawasan wisata pantai cermin Theme Park menjadi tempat digelarnya cabang olahraga Voli Pantai pada Pekan Olahraga Nasional (PON) ke XXI Aceh - Sumatra Utara tahun 2024 mendatang.

Published inSumatera

Detakbanten.com, TANJUNGBALAI (Sumut) - Badan Kemakmuran Masjid (BKM) Baiturrahman menggelar peringatan isra mi’raj Nabi Muhammad SAW 1444 Hijriah dan berbagai perlombaan yaitu perlombaan surah pendek dan hafalan Azan. Bertempat di halaman Masjid Baiturrahman jalan Prof.Ir.Sutami kelurahan Pahang kecamatan Datukbandar Kita Tanjungbalai Sabtu (25/2/2023). Malam Minggu.

Published inSumatera

Detakbanten.com, SERANG -- Wakapolda Banten Brigjen Pol H. M. Sabilul Alif sebagai penasehat Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Provinsi Banten memberikan ucapan selamat atas terpilihnya Ketua PTMSI Provinsi Banten Irwan Hengky dalam Musyawarah Provinsi PTMSI Banten yang digelar di hotel Pakons Kota Tangerang Sabtu (25/02/2023).

Published inSerang

detakbanten.com, TANGSEL-Wakil Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Abdul Rahman, mulai memanaskan kader dan loyalis partainya jelang Pemilu 2024 mendatang.

Published inTangsel

Detakbanten.com, TANGERANG - Alamsyah salah satu warga Kabupaten Tangerang Banten mengeluhkan ihwal jalan Nasional wilayah 1 Banten yang saat ini kondisinya sangat memprihatikan. Pasalnya, jalan Nasional wilayah 1 Banten yang menjadi kewenangan Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) itu, saat ini banyak yang rusak dan berlubang, hal ini bisa mengancam keselamatan para pengguna jalan, khususnya pengendara roda dua.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Iwang sapaan Irwan Hengki terpilih secara aklamasi sebagai ketua umum Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Provinsi Banten periode 2023-2027, menggantikan H Uli yang habis masa jabatannya.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com, PONDOK AREN - Ace Hardware Living Plaza Bintaro, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan kembali mengadakan "Fun Aerobic" untuk meningkatkan engagement dengan masyarakat sekitar.

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGSEL-Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB), Azwar Anas, melepas 5000 massa PDI Perjuangan Kota Tangerang Selatan (Tangsel), untuk mengikuti gerak jalan sehat dan parade festival kebudayaan di jalan kawasan BSD, Kecamatan Serpong, Minggu (26/2/2023).

Published inTangsel

Detakbanten.com, BANTEN - Sejumlah masyarakat antusias memeriksa mata secara gratis yang diadakan di kampung Cibetung, Kecamatan Curug, Kota Serang.

Published inBanten

Detakbanten.com, BANTEN - Kanwil DJP Banten bersama Primaya Hospital Pasar Kemis menyelenggarakan kegiatan bakti sosial “Operasi Katarak Gratis”. Kegiatan ini diikuti oleh 250 peserta berusia 40 tahun ke atas yang berdomisili di Banten. Minggu (26/2/2023).

Published inBanten
Page 1 of 2

 

 

Go to top