Detak Banten - Detak Berita Tangerang Seketika Menjangkau Dunia

LS-ADI: Jokowi Adalah Kunci

detakbanten.com KOTA TANGERANG SELATAN - Mahasiswa yang tergabung dalam Lingkar Studi Aksi Demokrasi Indonesia (LS-ADI) melakukan aksi unjuk rasa di Depan kampus Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, Rabu (18/2/2015). Aksi tersebut mendesak agar Presiden Jokowi tidak melantik Komjen Budi Gunawan menjadi Kapolri.

Hari Sampah Nasional: Mengenang Tragedi TPA Leuwigajah

Hari Sampah Nasional: Mengenang Tragedi TPA Leuwigajah

Sepuluh tahun lalu, tepatnya 21 Februari 2005 pada dini hari, saat derasnya hujan, Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah Leuwigajah dengan ketinggian 20 meter longsor dan menewaskan lebih dari 150 jiwa. Sekitar 137 rumah di Desa Batujajar Timur, Kecamatan Batujajar, Kabupaten Bandung dan dua rumah di Desa Leuwigajah, Provinsi Jawa Barat tertimbun longsoran sampah dengan ketinggian mencapai tiga meter.

Hari Sampah Nasional: Mengenang Tragedi TPA Leuwigajah

Hari Sampah Nasional: Mengenang Tragedi TPA Leuwigajah

Sepuluh tahun lalu, tepatnya 21 Februari 2005 pada dini hari, saat derasnya hujan, Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah Leuwigajah dengan ketinggian 20 meter longsor dan menewaskan lebih dari 150 jiwa. Sekitar 137 rumah di Desa Batujajar Timur, Kecamatan Batujajar, Kabupaten Bandung dan dua rumah di Desa Leuwigajah, Provinsi Jawa Barat tertimbun longsoran sampah dengan ketinggian mencapai tiga meter.

Tupoksi Diambil Alih Dindik, UPT Meradang

detakbanten.com  KOTA TANGERANG SELATAN - Keberadaan Unit Pelaksana Teknis (UPT) di lingkup Dinas Pendidikan Kota Tangerang Selatan seolah 'dikebiri'. Pasalnya, Keberadaan UPT sebagai perpanjangan tangan Dinas Pendidikan yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan (SK) Wali Kota, tanpa alasan yang jelas diabaikan oleh Dinas Pendidikan itu sendiri.

Warga Serua Indah Tuntut Lurah Segera Lakukan Pemilihan Ketua RW 5

Warga Serua Indah Tuntut Lurah Segera Lakukan Pemilihan Ketua RW 5

detakbanten.com KOTA TANGERANG SELATAN- Merasa dikebiri hak-haknya lantaran dalam pemilihan ketua RW dilakukan dengan cara penunjukan langsung oleh lurah, puluhan warga dari empat RT di RW 05 Kelurahan Serua Indah, Ciputat, Kota Tangerang Selatan menggeruduk kantor kelurahan Serua Indah, Senin (9/2/2015). Aksi yang dilakukan warga di bawah guyuran air hujan ini merupakan bentuk kekecewaan karena usulan untuk segera dilakukan pemilihan ketua RW tidak digubris pihak kelurahan.

 

 

Go to top