Detak Banten - Berita Terkini

Kelurahan Rengas Sudah Vaksin 80%

detakbanten.com, TANGSEL - Vaksinasi anak usia enam tahun hingga sebelas tahun sudah 80% di Kelurahan Rengas.

ilustrasi. (net)

Edarkan Ganja, Pria Asal Pandeglang Dibekuk Polisi

Detakbanten.com, SERANG – Kepolisian Polda Banten berhasil membekuk pria berinisal IL (20) pada Sabtu 08 Januari 2022, sekira jam 12.30 wib di sebuah ruko yang beralamat di Pasar Badak, Kabupaten Pandeglang, IL ditangkap terkait penyalahgunaan narkotika jenis ganja, dari keterangan Polisi IL mengedarkan narkoba jenis Ganja.

Konsep Mobil Off-road Thundertruk

Mengintip Thundertruk Konsep Mobil Off-road Bertenaga Listrik

Detakbanten.com Otomotif -- Sebuah perusahaan periklanan di Amerika Serikat bernama Wolfgang LA telah memamerkan konsep mobil off-road bertenaga listrik, mobil itu diberi nama Thundertruck.

Wartawan Polisikan Balik Oknum Wartawan

Wartawan Polisikan Balik Oknum Wartawan

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG - Pasca beredarnya berita yang mengandung Fitnah dan pencemaran nama baik yang tayang di Media online Nawacita Post dan ditujukan kepada ketua Jurnalis Tangerang Raya (JTR) dan Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) kota Tangerang ditanggapi serius oleh Ayu Kartini selaku ketua.

Dua Anak di Desa Pematang Tigaraksa Alami Gizi Buruk

Dua Anak di Desa Pematang Tigaraksa Alami Gizi Buruk

detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Dua anak di Desa Pematang Kecamatan Tigaraksa alami gizi buruk, kedua anak tersebut yakni Muhamad Adnan Maulana dan Kayia Innez Giana, keduanya warga desa Pematang Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang.

Ini Sosok Mantan Politisi Partai Demokrat Ferdinan Hutahaean Ditahan Dalam Kasus cuitan 'Allahmu ternyata lemah'

Ferdinand Ditetapkan Tersangka dan Ditahan Meski Telah Meminta Maaf

detakbanten.com JAKARTA -- Polisi telah menetapkan Ferdinand Hutahaean  sebagai tersangka dan ditahan dalam kasus cuitan 'Allahmu lemah, Meski Telah Meminta Maaf secara terbuka dan mengklaim punya masalah kesehatan

Sekda Pastikan 27 Ribu Lansia Siap Disuntik Vaksin Booster 

detakbanten.com TANGERANG - Sebanyak 27 ribu lansia di Kabupaten Tangerang tercatat sebagai peserta vaksinasi booster. Hal ini disampaikan Sekda Moch Maesyal Rasyid usai memimpin rapat persiapan pelaksanaan vaksinasi ketiga atau booster dengan para direktur RSUD, para camat, kepala Puskesmas, Pimpinan RS mitra pemerintah dan layanan fasilitas kesehatan lainnya. 

Dibangun dari APBD 2021, Perlintasan Kereta Api Daru Ditinjau Bupati

Dibangun dari APBD 2021, Perlintasan Kereta Api Daru Ditinjau Bupati

detakbanten.com TANGERANG ,-- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar meninjau Perlintasan kereta api yang dibangun dari APBD tahun 2021, dalam peninjauan ke lokasi ya g didampingi Kepala Dishub Kabupaten Tangerang Agus Suryana, Bupati mengimbau kepada masyarakat untuk mengikuti tata tertib ketika palang sudah turun dan sudah diwajibkan berhenti. Jangan memaksa melintas rel kereta api karena pada saat-saat seperti itu sangat berbahaya bagi yang melintas relnya maupun bagi kereta apinya.

Pemkot Gelar Operasi Pasar 4000 Pouch Minyak Goreng Habis Diserbu Warga

Pemkot Gelar Operasi Pasar 4000 Pouch Minyak Goreng Habis Diserbu Warga

detakbanten.com PAMULANG - Pemerintah Kota Tangerang Selatan menggelar operasi pasar murah di Kantor Kecamatan Pamulang, Tangsel, Selasa (11/1).

 

 

Go to top