Kapolestro: Warga Tangerang Jangan Mudah Terprovokasi

detakbanten.com TANGERANG - Menjelang aksi demo yang digelar pada 4 November 2016 di Jakarta, masyarakat di Kota Tangerang diimbau jangan muda terpancing isu. Hal tersebut diungkapkan oleh Kapolrestro Tangerang, Kombes Irman Sugema pada Rabu (2/11/2016).

Ratusan Warga Serpong Unjuk Rasa Minta TPA Cipeucang Ditutup

detakbanten.com - Ratusan warga Serpong yang mengatasnamakan Forum Masyarakat Serpong Peduli melakukan aksi unjuk rasa menuntut Pemerintah Kota Tangerang Selatan menutup Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipeucang yang selama ini mencemari udara di sekitar Serpong akibat bau busuknya.

Walikota Tangsel, Airin Rachmi Diany dan Benyamin Davnie saat rapat Kominda

4 Nopember, 250 Warga Tangsel Ikut Demo Ke Jakarta

detakbanten.com SERPONG--Aksi demonstrasi besar-besaran yang akan dilakukan masyarakat pada tanggal 4 Oktober mendatang di Jakarta, juga tak luput dari pengamatan Komunitas Intelegen Daerah (Kominda) Kota Tangerang Selatan (Tangsel).

Permen Jari-Jari Mengandung Narkoba, Dinkes Tangsel Terjunkan Tim Pantau Jajanan Di Sekolah

detakbanten.com SERPONG - Untuk mengantisipasi merebaknya peredaran jajanan anak berupa permen Jari-Jari di Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Dinas Kesehatan Kota Tangsel mulai menerjunkan tim ke sejumlah sekolah-sekolah di kota dengan tujuh kecamatan ini.

Ratusan Perusahaan Terancam Dipidanakan

Ratusan Perusahaan Terancam Dipidanakan

detakbanten.com SERPONG-Ratusan perusahaan yang ada di Kota Tangsel terancam dipidanakan. Soalnya, belum mengantongi izin dan wajib lapor perusahaan.

Restorasi Sungai, Tanaman Bambu Lebih Baik Untuk Bantaran dan Eco System Sungai

detakbanten.com SERPONG – Tokoh pelestarian sungai Sanggrahan sekaligus pimpinan Yayasan Sanggabuwana H. Chaerudin alias Abah Iding dalam semiloka Menyusun Kerangka Acuan Kerja (KAK) Konferensi Internasional Mewujudkan Kota Tepi Air ( Waterron City) di Kota Tangsel, yang diadakan dalam rangka kegiatan Global Innovation Forum (GIF) tahun 2016 yang digelar di Graha Widya Bhakti (GWB) Puspiptek Serpong (20 – 23 /9/2016) menegaskan pentingnya Restorasi Sungai.

Indah Kiat Bagikan Hewan Kurban

detakbanten.com SERPONG - PT IKPP Serpong menyalurkan delapan sapi. Hewan kurban tersebut dibagikan kepada lima RW di Kelurahan Pakulonan, Mapolres Tangsel, Kecamatan Serpong Utara dan Ciputat.

Masih Gunakan Girik Dan AJB, Banyak Warga Tangsel Belum Urus Sertifikat Tanah

detakbanten.com SERPONG--Masyarakat Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dalam hal kepemilikan tanah, hingga kini diyakini belum dilengkapi sertifikat resmi yang dikeluarkan Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Tangsel.

Kapolres Tangsel, AKBP Ayi Supardan

Idul Adha, Puluhan Masjid Di Tangsel Bakal Di Jaga Ratusan Personil Polres

detakbanten.com SERPONG--Polres Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bakal menerjunkan dua pertiga personilnya pada perayaan Idul Adha 1437 Hijriyah yang jatuh pada hari Senin (12/9) mendatang.

Soal APBD-P, Ketua DPRD Tangsel Abaikan Rekomendasi Kemendagri

detakbanten.com SERPONG - Keputusan Ketua DPRD melaksanakan voting dalam rapat Badan Anggaran (Ban-Ang) dengan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) untuk mendorong terlaksananya Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) Kota Tangerang Selatan Tahun Anggaran 2015 dengan dua Opsi, yakni Peraturan Daerah (Perda) atau Peraturan Walikota (Perwal), mendapat tantangan serius dalam beberapa hari ke depan. Pasalnya,  disamping terkesan terburu-buru, juga mengabaikan rekomendasi dari Kementerian Dalam Negeri RI (Kemendagi RI) agar dan untuk menjaga keberlangsungan tata pemerintahan, maka APBD-P dilaksanakan dengan Peraturan Wali Kota (Perwal).

Go to top