Teras Kota Berikan Bantuan ke Pemkot Tangsel

detakbanten.com CIPUTAT - Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) ikut berpartisipasi dalam pemutusan mata rantai Covid-19 di Kota Tangsel. Salah satu nya dengan menyumbang beberapa peralatan medis dan masker  yang diserahkan langsung kepada Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany. 

895 Petugas Kebersihan Dilengkapi APD dan Vitamin

detakbanten.com CIPUTAT -  Para petugas kebersihan baik tukang sapu jalanan, pembersih taman, petugas Cipeucang Kota Tangsel dilengkapi Alat Pelindung Diri (APD) saar menjalankan tugasnya ditengah wabah Covid-19.
Tindak Tegas Selama PSBB, Satpol PP Tutup 40 Tempat Usaha

Tindak Tegas Selama PSBB, Satpol PP Tutup 40 Tempat Usaha

detakbanten.com CIPUTAT - Selama pelaksanaan pembatasan sosial berskala besar (PSBB), Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangsel telah menutup  40 tempat usaha.Pada PSBB lanjutan, Satpol PP pun akan terus menindak tegas pelaku usaha yang masih bandel.

Hasil Tes Negatif 11 Orang Dipulangkan dari Rumah Lawan Covid

detakbanten.com SERPONG - Wakil Walikota Tangsel Benyamin Davnie melepas 10 orang anak panti asuhan dan satu orang pengasuh setelah dinyatakan negatif virus covid-19 di Zona Hijau Rumah Lawan Covid, Kecamatan Serpong, Minggu (3/5).

Ilustrasi

Dinsos Tangsel Jadwalkan Senin Bagi Bansos Provinsi 5300 KK Dan Sembako CSR

detakbanten.com CIPUTAT - Dinas Sosial Kota Tangsel kawal Penyaluran bantuan sosial (bansos) dari Provinsi dan Paket Sembako yang disalurkan oleh Kementerian Sosial pada Senin (4/5).

PSBB di Tangsel Resmi Diperpanjang 2 Mei, Airin: Penegakkan Diperketat

detakbanten.com CIPUTAT - Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) Airin Rachmi Diany akan memperpanjang masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

Pemkot Tangsel Perpanjang Penerapan PSBB

detakbanten.com TANGSEL - Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) Airin Rachmi Diany akan memperpanjang masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

Awal Mei, Bansos Bagi Masyarakat Tangsel Terdampak Covid-19 Cair

detakbanten.com CIPUTAT - Realisasi Bantuan Sosial (Bansos) untuk penduduk Kota Tangsel yang  rentan tidak dapat memenuhi kebutuhan dasar pangan secara mandiri selama pelaksanaan Pemberlakuan Sosial Berskala Besar (PSBB) hingga kini belum merata penyalurannya. Padahal, kebijakan PSBB yang di terapkan Pemkot Tangsel pada Sabtu, 18 April lalu, akan segera berakhir pada 1 Mai 2020 mendatang.
Tomy Patria saat klarifikasi dengan Bawaslu Tangsel.

Jadi Dewan Pembina Organisasi, Tomy Patria Dipanggil Bawaslu Tangsel

detakbanten.com SERPONG - Bakal Calon Walikota (Bawalkot) Tangsel, Tomy Patria, mendadak menemui Wasit Pemilu atau Bawaslu Kota Tangsel di bilangan BSD Serpong, Rabu (29/4/2020).

Serahkan APD ke RS Dan Puskesmas, Alin Ajak Masyarakat Patuhi Protokol Kesehatan

detakbanten.com SERPONG--Satgas Lawan Covid-19 DPR RI kembali menyalurkan bantuanya untuk tenaga medis yang bertugas di Kota Tangsel, kali ini melalui Satgasda Lawan Covid-19 dari DPRD Kota Tangsel menyalurkan alat pelindung diri (APD) yang bertugas di Rumah Indonesia Sehat atau  RIS Hospital di Lengkong Gudang, Serpong dan Puskesmas Pondok Jagung yang mendapatkan bantuan APD.

 

 

Go to top