Redaksi

detakbanten.com FOOD – Sahur bukan cuma soal mengisi perut, tapi juga memastikan tubuh tetap bertenaga sepanjang hari. Sayangnya, ada beberapa makanan dan minuman yang justru bisa bikin kamu cepat lemas, haus, atau lapar lagi sebelum waktu berbuka.
detakbanten.com SPORT – Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengungkapkan rencana jangka panjang untuk memajukan sepak bola Indonesia hingga 2045 dalam rapat kerja Komisi X DPR RI pada Rabu (5/3/2025). Program tersebut mencakup pengembangan tim nasional putra dan putri serta telah dipresentasikan kepada FIFA.
detakbanten.com Bekasi – Sebuah video yang memperlihatkan keluarga Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto Tjahyono, menginap di hotel berbintang saat wilayahnya dilanda banjir viral di media sosial. Video yang diunggah pada Selasa (4/3/2025) itu memperlihatkan istri Tri Adhianto, Wiwiek Hargono, keluar dari mobil di depan salah satu hotel di Bekasi.
detakbanten.com BOLA – Kabar mengejutkan datang dari Serie A Italia. Udinese dikabarkan tengah mengincar bek Venezia, Jay Idzes, untuk memperkuat lini pertahanan mereka pada bursa transfer musim panas 2025. Keputusan ini muncul setelah dua bek utama Udinese, Oumar Solet dan Jaka Bijol, berpeluang hengkang di akhir musim.
detakbanten.com WOOW – Raja Inggris Charles III bersama Ratu Camilla menunjukkan dukungan mereka terhadap umat Muslim yang menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan 1446 Hijriah (2025) dengan ikut serta dalam kegiatan mengemas makanan untuk berbuka puasa.
detakbanten.com I SERDANG BEDAGAI - Wali Kota Tebing Tinggi, Iman Irdian Saragih, berencana mengubah eks kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Tebing Tinggi yang terletak di Jl. Medan - Pematang Siantar, tepat di samping Masjid Agung, menjadi Pujasera Islamic Center.
detakbanten.com Tangerang — Dalam upaya meningkatkan pembinaan kepribadian bagi Pegawai dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Rutan Kelas I Tangerang menggelar serangkaian kegiatan keagamaan selama bulan suci Ramadhan 1446 H / 2025 M. Program ini sejalan dengan 13 program akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), serta arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan (Dirjenpas) dan Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas Banten, yang bertujuan untuk memperkuat pembinaan spiritual di lingkungan pemasyarakatan.
detakbanten.com TANGERANG -- Tahun Anggaran 2025 Presiden Prabowo melaksanakan intruksi untuk penghematan anggaran di seluruh instansi pemerintahan, namun badan kepegawaian dan pengembangan sumber daya manusia ( BKPSDM) Kabupaten Tangerang pada tahun 2025 menganggarkan pada program urusan Pendidikan dan pelatihan sebesar Rp 4 Miliar.
detakbanten.com TANGERANG -- Sah, H Maesyal Rasyied - Intan Nurul Hikmah jabat Bupati dan wakil Bupati Tangerang Priode 2025 - 2030, usai dilaksanakan serah terima jabatan ( Sertijab) yang digelar dalam rapat sidang paripurna DPRD Kabupaten Tangerang yang digelar pada Rabu ( 5/3/2025), di gedung DPRD.
detakbanten.com JAKARTA – Pemerintah bekerja sama dengan BPJS Kesehatan ingin memastikan jemaah haji dan petugas haji untuk terdaftar dalam Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Ketentuan ini dilakukan untuk memastikan seluruh haji beserta anggota keluarganya mendapatkan perlindungan kesehatan yang optimal sebelum keberangkatan dan saat setelah setelah kembali ke tanah air.