Detak Banten - Berita Terkini

Munas Istimewa HPPMI di Bogor Tunjuk Ketum Periode 2020-2025

detakbanten.com BOGOR - Musyawarah Nasional (Munas) Himpunan Peternak dan Petani Milenial Indonesia
(HPPMI) menghasilkan Aldi Supriyadi sebagai Ketua Umum HPPMI.

Besok Dua Bapaslon Daftar ke KPU Cilegon

Besok Dua Bapaslon Daftar ke KPU Cilegon

detakbanten.com CILEGON – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cilegon mulai membuka pendaftaran calon walikota dan wakil walikota mulai Jumat (4/9/2020) sampai Minggu (6/9/2020) hingga pukul 00.00 WIB. Akan tetapi KPU membatasi jumlah pendukung bakal pasangan calon (Bapaslon) yang akan mendaftar Pilkada hari ini.

Polres Cilegon Siapkan 100 Personil Jaga Kantor KPU saat Pendaftaran 

Polres Cilegon Siapkan 100 Personil Jaga Kantor KPU saat Pendaftaran 

detakbanten.com CILEGON  – Polres Cilegon siap mengamankan pendaftaran calon walikota dan wakil walikota Cilegon. Diketahui KPU Cilegon mulai membuka pendaftaran pada Jumat (4/9/2020) sampai Minggu (6/9/2020) hingga pukul 00.00 WIB. 

KPU Batasi Jumlah Rombongan Paslon Saat Pendaftaran

KPU Batasi Jumlah Rombongan Paslon Saat Pendaftaran

detakbanten.com CILEGON – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cilegon membatasi jumlah pendukung bakal pasangan calon (Bapaslon) yang akan mendaftar Pilkada pada Jumat (4/9/2020) sampai Minggu (6/9/2020).

Baru Turun dari Kereta di Stasiun Cilegon, Warga Kota Serang ditemukan Tak Bernyawa

Baru Turun dari Kereta di Stasiun Cilegon, Warga Kota Serang ditemukan Tak Bernyawa

detakbanten.com CILEGON - Seorang pria meninggal mendadak di Jalan Stasiun, Lingkungan Jombang Masjid, Kelurahan Jombang Wetan, Kecamatan Jombang, Kota Cilegon, Kamis (3/9) malam.

Jelang Pendaftaran, Ratu Ati Dapat Dukungan 4 Relawan

Jelang Pendaftaran, Ratu Ati Dapat Dukungan 4 Relawan

detakbanten.com CILEGON - Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Cilegon Ratu Ati Marliati - Sokhidin kembali mengukuhkan tim relawan, sekaligus deklarasi dukungan di salah satu hotel di Kota Cilegon, Kamis (3/9/2020).

PKK Luncurkan Gebrak Masker Sampai Tingkat Desa

detakbanten.com TANGERANG - Tim Penggerak PKK Kabupaten Tangerang membantu mencegah penularan Virus Corona (Covid-19) dengan Gebrak Masker (Gerakan Bersama Pakai Masker), gerakan ini dilakukan bersama oleh Kader PKK Kecamatan, Kelurahan dan Desa, hingga RW/RT.

510 PNS Asal Pemkab Tangerang Diusulkan Naik Pangkat

510 PNS Asal Pemkab Tangerang Diusulkan Naik Pangkat

detakbanten.com TIGARAKSA --Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Tangerang mengusulkan 510 Pegawai Negeri Sipil (PNS) untuk kenaikan pangkat periode 1 Oktober 2020.

Putus Mata Rantai Covid 19, Camat Cikupa Gencar Sosialisaaikan 3 M

Putus Mata Rantai Covid 19, Camat Cikupa Gencar Sosialisaaikan 3 M

detakbanten.com CIKUPA - Untuk memutus mata rantai penularan Covid 19, Camat Cikupa beserta muspika gencar melakukan sosialisaai 3 M yakni Memakai Masker, Mencuci Tangan dan Menjaga Jarak, karena dengan membiasakan memakai masker akan terhindar dari covid 19.

 

 

Go to top