Items filtered by date: Tuesday, 01 February 2022

detakbanten.com JAKARTA -- Keluarga besar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) tengah berduka lantaran salah satu tokohnya Margiono wafat usai beberapa hari menjalani perawatan di Rumah Sakit Pusat Pertamina Modular, Jakarta.

Published inNasional

Detakbanten.com, TANJUNGBALAI (SUMUT) - Komandan Lanal TBA diwakili Palaksa Lanal TBA Mayor Laut (P) Nabil melepas 134 Caba dan 52 Cata PK TNI AL gel I TA 2022 Sub panda Lanal TBA berangkat ke Mako Lantamal I Belawan mengikuti tes berikutnya, Selasa (1/2/2022).

Published inSumatera

Detakbanten.com CIREBON -- Tak terima mendapat perlakuan kasar oleh konsumen puluhan ojek online (ojol) di Kabupaten Cirebon menggeruduk salah satu rumah warga bernama Susi di desa jadimulya Kecamatan Gunung Jati Kabupaten Cirebon. pada Senin (31/1/2022).

Published inNasional

Detakbanten.com JAKARTA - - Di tahun 2022 ini pemerintah resmi tidak akan membuka seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Hal itu dikatakan MenPAN-RB Thajo Kumolo, tahun ini hanya akan membuka selek Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Published inNasional
Tuesday, 01/February/2022

Pers Berduka, Margiono Tutup Usia

SIARAN PERS PWI PUSAT

Detakbanten.com, JAKARTA - Kabar duka untuk Pers Indonesia.  CEO Rakyat Merdeka Group/ Direktur Utama Harian Rakyat Merdeka yang juga mantan Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), H Margiono, berpulang Selasa (1/2/2022) pagi, pukul 09.02 WIB di RS Pertamina Modular, Simprug, Jakarta Selatan. Almarhum dimakamkan Selasa siang di TPU Jelupang, dekat dengan kediamannya di Serpong.

Published inNasional

detakbanten.com, TANGSEL - Sekretaris Majlis Ulama Indonesia (MUI) Kota Tangsel Abdul Rojak mengungkapkan, gerakan Negara Islam Indonesia (NII) sudah ada sejak lama.

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGSEL - Dugaan adanya penyerobotan tanah seluas 6000 meter persegi yang menimpa seorang pensiunan guru di Kelurahan Pondok Ranji, Kecamatan Ciputat Timur.

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGSEL - Para pemeluk agama Khonghucu hari ini (1/2) merayakan hari raya lmlek. Seperti halnya yang dilakukan di Vihara Kwan Intang, Pondok Cabe, Pamulang.

Published inTangsel

detakbanten.com SPORT - - Pemain lini belakang Paris Saint Germain (PSG), Sergio Ramos kembali alami cedera betis. Hal itu disampaikan klub dalam situs resminya, Minggu (30/1/2022).

Published inBola

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar menghadiri Musyawarah Daerah Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Kabupaten Tangerang Ke-IX yang digelar di Aula Diklat Kitri Bakti Kecamatan Curug, Sabtu (29/1/22).

Published inKabupaten Tangerang
Page 1 of 2

 

 

Go to top