Pemkot Tangerang Akan Kerjasama Dengan PGN Terkait Suply Gas & Listrik

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Pemerintah Kota Tangerang akan melakukan kerjasama dengan PT.Perusahaan Gas Negara (PGN) terkait suply gas dan listrik diwilayah Tangerang.

BKM Gandasari Gelontorkan Pinjaman Bergulir

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Badan Keswadayaan Masyarakat (BKM) Kelurahan Gandasari, Kecamatan Jatiuwung, memanfaatkan dana PNPM menjadi bantuan pinjaman penambahan modal kepada pedagang-pedagang kecil melalui 5 KSM yang ada.

Petugas mengasapi lingkungan RT 02 - RW 03 Kebo Besar dalam pemberantasan sarang nyamuk

Puskesmas Batuceper Gelar Fogging Basmi DBD

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Warga bersama pengurus RT-RW menyambut senang kegiatan pengasapan yang dilakukan petugas kesehatan ini. "Lokasi ini diasapin pak, karena banyak nyamuknya..." pinta warga kepada petugas fogging yang lalu menyemprotkan asap ke lokasi dimaksud di RT 02/RW 03 Kebon Besar.

Tingkatkan Kesehatan, Puskesmas Gelar Senam Massal

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat, banyak cara yang bisa dilakukan petugas puskesmas. Puskesmas Jurumudi Baru memanfaatkannya dengan senam kesehatan yang dibarengi dengan pemeriksaan tekanan darah (tensi) para pesenam.

MATHLA-UL ANWAR KOTA TANGERANG, DESAK PERDA DINIYAH SEGERA DISAHKAN

MATHLA-UL ANWAR KOTA TANGERANG, DESAK PERDA DINIYAH SEGERA DISAHKAN

detakbanten.com Kota TANGERANG - PD Mathla'ul Anwar , menginginkan perda Diniyah segera di sahkan oleh Pemerintah Kota Tangerang. Hal tersebut dikarenakan banyaknya minuman keras dan prostitusi serta praktek maksiat yang merajalela di kota Akhlakul Karimah.

Diduga Anaknya Bermain Api, Satu Rumah Dilalap Sijago Merah

detakbanten.com Kota TANGERANG – Rumah seluas 700 meter di Kampung Kenanga Kavling Blok A Jalan Bulakinung No.39 Rt.03/01 Kelurahan Kenanga Kecamatan Cipondoh, dilalap si jago merah,Sabtu (31/1).

APS Gelar Setetes Darah Untuk Sesama

detakbanten.com  BANDARA SOETTA - Kebutuhan stok darah di Bank Darah PMI Pusat cukup besar. Karenanya, kesadaran manusia untuk membantu sesama akan kebutuhan darah perlu terus digalakkan.

Pelaku Begal Ditangkap Polsek Neglasari

detakbanten.com Kota TANGERANG - Seorang perampok sepeda motor diringkus Polisi Sektor Neglasari saat beraksi di jalan Pembangunan, Kelurahan Karang Sari, Kecamatan Neglasari Kota Tangerang. Suni bin Sanin (48), warga Cipinang, Kecamatan Angsana ditangkap petugas patroli pada malam kejadian pada Rabu (28/1/2015) pukul 21.15 WIB.

Kanit Reskrim Polsek Neglasari, Iptu Badruzaman menuturkan penangkapan berlangsung ketika ia bersama anggotanya Bripka Sasdyanto dan Brigadir Rifki Prima Utama sedang berpatroli. "Saat kejadian, petugas mendapati korban berteriak minta tolong karena sepeda motor berplat B 6800 GIT miliknya dibegal," jelas Badruzaman, Jumat (30/1/2015).

Kemudian petugas dengan sigap mengejar pelaku, dan menangkapnya di depan pom bensin Sitanala Neglasari.

Sementara pengakuan korban Toharudin kepada petugas polisi mengatakan, saat itu dirinya dalam perjalanan menuju tempat kerja di Bandara Soetta, Kemudian dari arah belakang tiba-tiba kunci kontak dicabut oleh pelaku. Mesin motor pun seketika mati, pelaku langsung mengeluarkan sebilah golok, dan meminta korban turun dari motor.

Dalam keadaan panik, korban sempat memukul pelaku dengan helm, dan berteriak minta tolong. Pelaku yang tertangkap dipukuli warga hingga babak belur. Saat ini pelaku beserta barang bukti sudah diamankan di Polsek Neglasari. 

Jalur Kereta Api Kota Tangerang

Pembangunan Jalur Kereta Api Bandara, Diharapkan Cepat Terealisasikan

detakbanten.com Kota TANGERANG - Pembangunan rel kereta api Batuceper-Bandara Soetta akan segera dimulai tahun 2015 ini. Hal tersebut dikarenakan pembebasan lahan untuk pembangunan rel yang melintas disejumlah wilayah Kota Tangerang diperkirakan selesai pada Febuari 2015.

Peredaran Narkoba Dikendalikan Napi Lapas Tangerang

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Tangerang Kota memusnahkan barang bukti narkotika jenis ganja dan sabu senilai Rp 3 Miliar, Kamis (29/1/2015).

 

 

Go to top