Detak Banten - Detak Berita Terkini Seketika Menjangkau Dunia

Jelang Restu Megawati, Dukungan ke Bung Hegar Terus Mengalir

detakbanten.com TANGSEL - Setelah beberapa waktu lalu para relawan yang terdiri atas para aktivis pemenangan Jokowi – Amien mendeklarasikan diri untuk mendukung Dr H Heri Gagarin SE MM (Hegar) di Taman Kota, Bumi Serpong Damai (BSD), kali ini, kembali dukungan mengalir deras dari relawan Demi Anak Generasi (DAG). 
Gagal Nyalip, Pengendara Motor NMX Di Balaraja Tewas Terlindas Truk

Gagal Nyalip, Pengendara Motor NMX Di Balaraja Tewas Terlindas Truk

Detakbanten.com BALARAJA -- Peristiwa kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Serang KM 26, pada pukul 10.00 Sabtu (04/07/2020) tepatnya di Kampung Sentul Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang, akibat peristiwa kecelakaan tersebut, seorang pengendara motor Yamaha NMX tewas terlindas truk.

Polisi Selidiki Dugaan Kasus Penyelewengan Dana Bos SMAN 21

detakbanten.com TIGARAKSA - Kepolisian resort kota Tangerang terus melakukan penyelidikan dugaan kasus penyelewengan dana bantuan operasional sekolah ( BOS) SMAN 21, hal tersebut dikatakan kepala satuan reserse kriminal ( Reskrim ) Polresta Tangerang AKP Ivan Adhitira kepada wartawan saat dihubungi melalui Ponselnya Jumat, (03/07/2020).
Persebaya Surabaya, Barito Putera Dan Persik Kediri Menolak Keputusan PSSI Melanjutkan Kompetisi

Persebaya Surabaya, Barito Putera Dan Persik Kediri Menolak Keputusan PSSI Melanjutkan Kompetisi

detakbanten.com BOLA - Beberapa waktu lalu PSSI sempat mengumumkan bahwa kompetisi di tanah air akan dilanjutkan, tetapi ada tiga klub yang tidak setuju dengan keputusan PSSI yakni Barito Putera, Persebaya Surabaya dan Persik Kediri.
Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsiapan Kota Serang, Wahyu Nurjamil, saat ditemui, Jumat (3/7/2020).

Ajukan Bantuan Dana, DKK Kota Serang Ingin Punya Gedung Perpustakaan

detakbanten.com, Kota Serang - Dinas perpustakaan dan Kearsiapan(DKK) Kota Serang mengajukan bantuan kepada Perpustakaan Nasional RI untuk membuat gedung layanan perpustakaan Kota Serang yang representatif.
Distan Kota Serang Cek  Kesehatan Hewan Kurban

Distan Kota Serang Cek Kesehatan Hewan Kurban

detakbanten.com, Kota Serang - Menjelang hari raya Idul Adha 1441 Hijriyah, Dinas Pertanian dan Peternakan (Distan) Kota Serang melakukan pemantauan dan pemeriksaan kesehatan hewan ternak yang diperjualbelikan.

 

 

Go to top