KPAI: Kasus Pedofilia di Gunung Kaler Karena Kurang Pengawasan

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Kasus Sodomi 41 anak di Kecamatan Gunung Kaler, Kabupaten Tangerang membuat Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) angkat bicara, dalam jumpa pers yang digelar di Mapolresta Tangerang pada Jum'at (5/1/2018).

Kapolda Banten Brigjen Sigit Listyo Prabowo saat konferensi pers di Mapolresta Tangerang.

Korban Sodomi di Gunung Kaler Bertambah 41 Anak

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Polresta Tangerang terus menelusuri korban kekerasan seksual terhadap anak, dari data sementara korban sodomi anak di Kabupaten Tangerang yang dilakukan boleh pelaku WS mencapai 41 orang.

Ruslan mantan Kades Rancagede, Gunung KAler, Kecamatan Tangerang.

Pelaku Sodomi di Gunung Kaler Dikenal Baik

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Pelaku sodomi WS (40) anak di Kampung Sakem Desa Tamiang Kecamatan Gunung Kaler dikenal baik. Warga mengau kaget saat pelaku ditangkap petugas polisi dari Polresta Tangerang.

Pelaku sodomi WS saat dinterogasi di Mapolresta Tangerang

Ditinggal Istri, Pria di Gunung Kaler Sodomi 25 Anak

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - WS (40) harus berurusan dengan kepolisian lantaran telah melakukan kekerasan seksual terhadap anak-anak. Pria sehari-harinya berprofesi sebagai guru honorer di SDN Rancagede, Kecamatan Gunung Kaler dibekuk anggota Polresta Tangerang karena menyodomi 25 orang anak-anak.

Dua pelaku curanmor di Mauk.

Gagal Beraksi di Siang Hari, Pelaku Ranmor di Mauk Ditangkap

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Aksi kejahatan disiang hari terjadi di jalan Raya Mauk - Kronjo, kali ini menimpa korban bernama Diding (47) Kampung Cibenong Rt. 017/04 Desa Sasak, kecamatan Mauk, kabupaten Tangerang.

Polda Banten Amankan Kendaraan Hasil Curian

Polda Banten Amankan Kendaraan Hasil Curian

Detakbanten.com SERANG-Polda Banten mengungkap puluhan kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) selama Operasi Cipta Kondisi (OCK).

Polresta Tangerang Musnahkan Ribuan botol Miras

Polresta Tangerang Musnahkan Ribuan botol Miras

Detakbanten.com KAB. TANGERANG Jelang akhir tahun 2017, Polresta Tangerang memusnahkan ribuan botol minuman keras hasil sitaan dari sejumlah Polsek dan jajaran pada Kamis (28/12/2017), dalam acara pemusnahan tersebut hadir pula ketua MUI, DPD KNPI, Dan GP Ansor Kabupaten Tangerang.

Pelaku penculikan  A (tengah) diamankan Polsek Pangarangan, Lebak.

Polsek Panggarangan Ciduk Pelaku Penculikan

Detakbanten.com LEBAK - Mapolsek Panggarangan, Kabupaten Lebak berhasil menyelamatkan korban penculikan serta menangkap pelaku penculikan yang disertai kekerasan.

Panwas Lebak Minta KPU Lakukan Penghitungan Ulang Bacalon Bupati Dari Perorangan

Panwas Lebak Minta KPU Lakukan Penghitungan Ulang Bacalon Bupati Dari Perorangan

Detakbanten.com LEBAK - Panitia pengawas pemilu (Panwaslu) Kabupaten Lebak meminta agar Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lebak melakukan penghitungan ulang berkas formulir pendaftaran Bakal Calon Bupati dari jalur perseorangan atas nama Cecep Sumarno - Didin Syaprudin.

Polsek Panongan Bekuk Mucikari di Hotel Amaris Citra Raya

Polsek Panongan Bekuk Mucikari di Hotel Amaris Citra Raya

Detakbanten.com KAB. TANGERANG -- Unit Reskrim Polsek Panongan membekuk pria berinisial S sekira pukul 22.00 pada Rabu, (13/12/12).

 

 

Go to top