Detak Banten - Detak Berita Tangerang Seketika Menjangkau Dunia

PLN UID Jakarta Raya dan Kementerian ESDM Inspeksi Bersama SPKLU di Rest Area Jalur Mudik

detakbanten.com, Jakarta - General Manager PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya, tinjau langsung kesiapan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di jalur mudik, di antaranya di Rest Area Kilometer (KM) 6 Tol Jakarta-Cikampek dan Rest Area KM 7 Tol Ulujami-Serpong.

Ketua DPRD Hadiri Musrenbang Tingkat Kabupaten Tangerang

Ketua DPRD Hadiri Musrenbang Tingkat Kabupaten Tangerang

detakbanten.com TANGERANG -- Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Kholid Ismail menghadir acara musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) tingkat Kabupaten Tangerang yang digelar di hotel Atria Kecamatan Kelapa Dua Kabupaten Tangerang, Senin (29/04/2024).

Ketua RW 1 Desa Saga Kec Balaraja Dipilih Langsung oleh Warga

Ketua RW 1 Desa Saga Kec Balaraja Dipilih Langsung oleh Warga

detakbanten.com TANGERANG -- Tak hanya Kepala Desa dipilih secara langsung, Ketua RW 01 Desa kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang dipilih secara langsung oleh warga, proses pemilihan dilaksanakan pada Minggu (29/04/2024) di Perumahan Permata Balaraja Desa Saga Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang.

Kemenag Kab Tangerang Minta Calon Jemaah Haji Rajin Berolahraga

detakbanten.com TANGERANG -- Kepala Kemenag Kabupaten Tangerang H Ade Bajuri meminta agar calon jemaah haji asal Kabupaten Tangerang untuk menjaga kesehatan dengan rajin berolahraga, hal tersebut dikatakan Kepala Kemenag Kabupaten Tangerang H Ade Bajuri kepada wartawan usai menggelar launching senam haji dan peragaan batik haji di kantor Kementerian Agama Kabupaten Tangerang Tigaraksa, Minggu (28/04/2024).

Jangan Baper, Belum Ada Calon Bupati Tangerang yang Ditetapkan

Jangan Baper, Belum Ada Calon Bupati Tangerang yang Ditetapkan

detakbanten.com TANGERANG -- Maraknya spanduk bakal calon bupati Tangerang yang bertebaran menghiasi sudut perkampungan dan perkotaan saat ini, menandakan semakin panasnya konseltasi Pilakada sererentak di seluruh indonesia yang akan digelar pada 27 November 2024 mendatang termasuk di Kabupaten Tangerang, banyaknya baleho dan spanduk serta bilboard bakal calon Bupati Tangerang, mengindikasikan akan panas dan sengitnya situasi politik jelang pemilihan Bupati Tangerang, bahkan ASN Kabupaten Tangerang menurut sumber orang dalam (ordal) ASN berinisial FF ada 3 kubu yakni Kubu IPDN dan Non IPDN serta Kubu Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) yang masih loyal terhadap mantan Sekda Kabupaten Tangerang Pak Iskandar Mirsyad.

 

 

Go to top