Items filtered by date: Wednesday, 26 February 2025

detakbanten.com Tanjungbalai (Sumut)- Anggota DPRD Kota Tanjungbalai fraksi PKB Dedi Sanatra, menggelar reses guna menjemput dan menjaring aspirasi masyarakat, Kali ini, anggota Fraksi PKB ini menggelar Reses Pertama Masa Sidang Kedua dengan masyarakat kelurahan bunga tanjung kecamatan datuk bandar timur bersama penggiat sosial dan lembaga perlindungan anak indonesia kota tanjungbalai, Rabu (26/2/2025).

Published inSumatera

PALEMBANG, detakbanten.com – Surat Keputusan (SK) pemberhentian Kurnaidi sebagai ketua PWI Sumsel yang dikeluarkan oleh Zulmansah Sekedang sebagai ketua PWI dan Wina Armada sebagai Sekretaris Jenderal dengan mengatasnamakan PWI versi KLB akan berbuntut panjang.

Published inNasional

PALEMBANG, detakbanten.com, – Pengurus dan Anggota PWI Sumatera Selatan tetap solid dibawah kepemimpinan Kurnaidi. Hal itu terungkap saat rapat pleno diperluas PWI Sumsel yang dihadiri semua pengurus pleno, para Ketua PWI Kabupaten/Kota, dewan penasehat dan sejumlah anggota, pada Rabu, (26/2/25) di kantor PWI Sumsel jalan Supeno Palembang.

Published inNasional

detak.co.id, TANGERANG, — Perusahaan Umum Daerah Air Minum (PERUMDAM) Tirta Kerta Raharja (TKR) Kabupaten Tangerang menerima kunjungan kerja dari PERUMDA Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara pada hari Selasa, 25 Februari 2025.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com TANGSEL – DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Keluarga Berintegritas yang diadakan Komisi Anti Korupsi (KPK). Bimbingan Teknis yang diadakan di Hotel Swiss Bell, Serpong tersebut, diikuti oleh 50 Anggota DPRD dan di dampingi pasangannya masing – masing.

Published inTangsel

detakbanten.com SERDANG BEDAGAI – Kesebelasan Pocinki Kabupaten Asahan berhasil menaklukkan All Star 80 Batu Bara dengan skor 2-0 pada pertandingan semifinal Turnamen U-40 yang digelar di Lapangan Bola Kaki Desa Mangga Dua, Kecamatan Teluk Mengkudu, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara.

Published inSumatera

KOTA SERANG, detakbanten.com – Wakil Gubernur Banten A Dimyati Natakusumah mengatakan integritas tergantung dari hati, tergantung niatnya. Birokrasi dan aparatur Pemerintah Provinsi Banten harus berintegritas.

Published inSerang

detakbanten.com SERANG – DPD Real Estate Indonesia (REI) Provinsi Banten bersama DJP Banten menggelar sosialisasi dan edukasi tentang implementasi coretax.

Published inSerang

detakbanten.com TANGERANG – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tangerang, Soma Atmaja, membuka acara Operasi Pasar Gerakan Pangan Murah (GPM) di Alun-Alun Tigaraksa, Puspemkab Tangerang, Rabu (26/2/25). Operasi pasar GPM ini digelar dalam rangka membantu masyarakat menghadapi bulan suci Ramadan dengan menyediakan berbagai komoditi kebutuhan pokok dengan harga yang lebih terjangkau.

Published inKabupaten Tangerang

KOTA SERANG, detakbanten.com, – Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi Banten Nana Supiana mengajak seluruh stakeholder untuk terlibat aktif dalam proses pembangunan. Partisipasi aktif stakeholder jadikan pembangunan yang dilakukan akan lebih cepat dan tepat sasaran.

Published inSerang
Page 1 of 2

 

 

Go to top