Items filtered by date: Saturday, 24 September 2022
PMI Solear Gelar Orientasi Kepalangmerahan Untuk Relawan Baru
Detakbanten.com, TANGERANG -- Palang Merah Indonesia (PMI) Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang Banten menggelar Orientasi Kepalangmerahan bagi calon relawan atau anggota PMI yang baru. Kegiatan tersebut digelar di aula kantor bersama Kecamatan Solear, Sabtu (24/9/2022).
Rumah Makan Bambu Kuning Tigaraksa Dibakar Orang Gila
Detakbanten.com, TANGERANG -- Diduga ulah dari orang dalam gangguan jiwa (ODGJ) alias gila, mest atau rumah tinggal di tempat kuliner Rumah Makan Bambu kuning di kelurahan Kadu Agung Kecamatan Tigaraksa dilalap si jago merah pada pukul 12.00 Sabtu (24/9/2022).
Edukasi Sertifikasi Halal, Rumah Produksi Memeriahkan Festival Al-A’zom
Detakbanten.com, TANGERANG -- Festival Al-A’zhom adalah acara rutinitas setiap tahun yang diadakan Pemerintah Kota Tangerang untuk menggelar kegiatan Bazar bagi UMKM dan lomba-lomba serta Tablig Akbar.
Peredaran Bebas Obat Keras, Kasi Trantib Solear: Kurang Tegas Penindakan
Detakbanten.com, TANGERANG -- Kepala Seksi Ketentraman dan Ketertiban (Kasi Trantib) Kecamatan Solear H. Sudin Wahyudin mengaku geram dengan maraknya penjualan atau peredaran bebas obat obatan terlarang jenis Eksimer dan Tramadol di wilayah Kabupaten Tangerang Banten khususnya di Kecamatan Cisoka - Solear.
Jelang Ulang Tahun, PMI Rajeg Gelar Kongkow Seputar Kemanusiaan
Detakbanten.com, TANGERANG -- Bertempat dihalaman Kantor Kecamatan Rajeg, PMI Kecamatan Rajeg yang dikomandoi oleh Suparji Rustam sebagai Ketua PMI, Di Hari ulang tahun yang ke 77 PMI,mengadakan acara Kongkow Seputar Kemanusiaan atau KOSEK, Jumat (23/09/2022) malam.
Selain Gaji Guru Honor Tak Dibayar, Ijazah Siswa Ikut di Sandera
Detakbanten.com, TANGERANG -- Wow miris, selain gaji puluhan tenaga pengajar alias guru honorer 10 bulan tak dibayarkan oleh pihak sekolah kejuruan swasta SMK Nurul Falah yang berlokasi di sekitar Puspemkab Tangerang tepatnya di desa Pasir Nangka Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang Banten, ijazah sebagian siswa siswi di sekolah tersebut pun ikut di sandera.
Paguyuban Pemuda Tani Sosialisasikan Budidamber
Detakbanten.com, TANGERANG - Bahrun Ilman, S.Pd mensosialisasikan Budidaya Ember (Budidamber) ke sejumlah Mahasiswa dan warga di acara penggelaran Closing Ceremony KKN UMT Desa Karet, pada Jumat malam (23/9/2022).
Mahasiswa KKN UMT Desa Karet Gelar Closing Ceremony
Detakbanten.com, TANGERANG - Mahasiswa KKN UMT Desa Karet Tahun 2022 resmi ditutup. Simbolis atau cindera mata menyerahkan 100 pohon cabai ke aparat setempat.
Camat Perbaungan, Serdang Bedagai Tinjau Proyek Program KOTAKU Dari Kementerian PUPR
Detakbanten.com, SERDANG BEDAGAI – Camat Perbaungan, M Fahmi meninjau proyek program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) dengan anggaran dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) di Kelurahan Simpang Tiga, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai.
Terpilih Secara Aklamasi, Sri Mulyo Ajak Anggota PWI Bersatu
Detakbanten.com, BOGOR -- Konferensi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang digelar di hotel Ritzen Puncak Cisarua Bogor Jumat (23/09/2022), acara Komperensi Cabang PWI yang dihadiri oleh Asda 1 H Yani Sutisna menghasilkan keputusan yakni memilih Sri Mulyo sebagai ketua PWI Kabupaten Tangerang secara aklamasi.