Detak Banten - Detak Berita Banten Seketika Menjangkau Dunia

Pemkab Lebak Gelar Bintek PBJ

Detakbanten.com LEBAK - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebak menggelar kegiatan Bimbingan Teknis Aparatur Pemerintah Tentang Pengadaan Barang/Jasa dan Manajemen Kontrak, kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang di Aula Mutatuli Setda Lebak, Rangkasbitung, Senin (16/4/18).

TMMD Hari Ke 12, Sosialisasikan Bahaya Penggunaan Logam Berat

detakbanten.com LEBAK - Kegiatan TMMD ke-101 Kodim 0603/Lebak memasuki hari ke-12, mengadakan kegiatan non fisik dengan memberikan penyuluhan dan sosialisasi tentang bahaya penggunaan logam berat (Mercury) dengan narasumber dari Dinas lingkungan Hidup dan Dinas Kesehatan Kabupaten Lebak. Acara berlangsung di aula kantor Desa Cimanyangray, Kecamatan Gunung kencana, Lebak, Senin (16/4/18).

Serah Terima Jabatan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Dan HAM Provinsi Banten

Serah Terima Jabatan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Dan HAM Provinsi Banten

Detakbanten.com Bertempat di Hotel Horison Ratu Bidakara Serang, Staf Ahli Menteri Hukum dan HAM RI DR. Asep Kurnia, S.H., M.M memimpin acara Serah Terima Jabatan Kepala Kantor Wilayah Provinsi Banten kementerian Hukum dan HAM Provinsi Banten dari bapak Ajub Suratman, Bc.IP, S PD, M, Si. Kepada bapak Dewa Putu Gede, Bc.IP,.SH.MN. Senen 16/4/2018.

Kawah Pemandian Belerang Ramai Dikunjungi Warga

detakbanten.com Kab. Serang - Kawah belerang Desa Pematang kecamatan Kragilan kabupaten Serang, sampai saat ini masih ramai di kunjungi pendatang, Orang menyebutnya kawah Pematang atau Kawah belerang, Kawah ini berbentuk seperti kubangan lumpur yang mendidih. Awal mulanya kawah ini hanya berupa sawah. Namun karena terus menerus menyemburkan belerang, maka warga Pematang memagarinya dengan tembok.

Perayaan Isra Mi'raj di Ciruas Kulon Meriah

Perayaan Isra Mi'raj di Ciruas Kulon Meriah

detakbanten.com SERANG-Sudah menjadi kebiasaan masyarakat beragama Islam di seluruh Indonesia dengan membudayakan peringatan Isra Mi'raj Muhammad SAW, pada bulan Rajab dengan menggelar ceramah .

Kegiatan TMMD Di Lebak, Sudah Berjalan 76,5 Persen

detakbanten.com Lebak - Kemanunggalan dan Kebersamaan TNI dengan Rakyat terwujud dan terbukti dalam kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 101 Kodim 0603/Lebak. Kegiatan yang membangunan dan mengerjakan pembukaan jalan sepanjang 5,4 Km yang menghubungkan Desa Cimanyangray, Kecamatan Gunungkencana dengan Desa Parakanlima, Kecamatan Cirinten, Kabupaten Lebak ini, Melibatkan sejumlah personel gabungan TNI yang terdiri dari Kodim 0603/Lebak, Balakrem 064/Maulana Yusuf, Yonif 320/Badak Putih dan Lanal Banten serta dibantu Polri juga masyarakat sekitar bahu membahu mengerjakan pembangun fisik maupun non fisik.

Kesal Melihat Jalan Rusak, Aktivis Lebak Tanami Pohon Pisang

detakbanten.com Lebak - Warga Kecamatan Cibadak beserta aktivis Mahasiswa yang tergabung dalam Keluarga Mahasiswa Lebak (Kumala) melakukan Aksi tanam pohon pisang ditengah jalur jalan Nasional By Pass Soekarno-Hatta, Sabtu (14/4/18).

Terkait ASN Yang Terbelit Kasus Tunda, Bupati Akan Berikan Bantuan Hukum

detakbanten.com Pandeglang – Bupati Pandeglang Irna Narulita turut prihatin terkait penangkapan sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungannya yang dijadikan tersangka, hingga di tahan akibat diduga terlibat kasus penggelembungan Dana Tunjangan Daerah (Tunda) di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kabupaten Pandeglang.

Tersangka Kasus Tunda Dindikbud Pandeglang Akan Angkat Bicara

Tersangka Kasus Tunda Dindikbud Pandeglang Akan Angkat Bicara

detakbanten.com Pandeglang – Salah seorang tersangka kasus dugaan korupsi penggelembungan dana Tunjangan Daerah (Tunda), dilingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kabupaten Pandeglang tahun 2011-2015 yang saat ini menghuni rumah tahanan (Rutan) Kelas II B pandeglang, yang merugikan keuangan negara hingga Rp. 11.9 milyar, mengaku akan membongkar semua pihak yang terlibat dalam kasus tersebut.

Bawaslu Minta Tingkatkan Pengawasan Di Pilkada Lebak

detakbanten.com LEBAK – Badan Pengawas Pemilu (Banwaslu) Republik Indonesia meminta pengawasan terhadap calon tunggal di Pilkada Lebak 2018 lebih ditingkatkan. Hal itu disampaikan Ketua Bawaslu RI, Abhan, pada kegiatan sosialisasi penguatan pemantauan pemilu di salah satu Hotel di Kecamatan Kalanganyar, Kabupaten Lebak, Kabupaten Lebak, Jum’at (13/4/18).

 

 

Go to top