Ratusan Orang Calon Notaris Dilantik dan Diambil Sumpah, Langsung oleh Kakanwil Kemenkumham Banten

Detakbanten.com, BANTEN – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Banten melantik dan mengambil sumpah 137 (seratus tiga puluh tujuh) orang calon notaris. Pelantikan dan pengambilan sumpah dilakukan langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Banten Dodot Adikoeswanto.

Cegah Transaksi Ilegal, Kakanwil Kemenkumham Banten: "Notaris Wajib Pakai GoAML"

Cegah Transaksi Ilegal, Kakanwil Kemenkumham Banten: "Notaris Wajib Pakai GoAML"

Detakbanten.com, BANTEN - Aplikasi Goverment Anti-Money Laundering (GoAML) dihadirkan bertujuan untuk mecegah terjadinya transaksi ilegal. Untuk itulah, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia mewajibkan seluruh notaris di Indonesia untuk menggunakannya.

Kemenkumham Lantik dan Ambil Sumpah PPNS dan Notaris Pengganti

Kemenkumham Lantik dan Ambil Sumpah PPNS dan Notaris Pengganti

Detakbanten.com, BANTEN - Kemenkumham Banten secara resmi melantik dan mengambil sumpah 3 orang Pejabat Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) dan 3 orang notaris pengganti di Ruang Corporate University, Kamis (26/07/2023).

Notaris Wajib Terapkan PMPJ, Kemenkumham Banten Berikan Sosialisasi

Notaris Wajib Terapkan PMPJ, Kemenkumham Banten Berikan Sosialisasi

Detakbanten.com, BANTEN -- Kantor Wilayah Kemenkumham Banten terus berupaya untuk meningkatkan kesadaran tentang pentingnya pencegahan tindak pidana pencucian uang dan tindak pidana pendanaan terorisme. Salah satunya dengan melakukan Sosialisasi PMPJ Bagi Notaris.

kakanwil himbau notaris

Lantik dan Ambil Sumpah, Kakanwil Himbau Notaris Terapkan PMPJ

Detakbanten.com, SERANG - Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Banten, Tejo Harwanto melantik dan mengambil sumpah Notaris Pengganti, Notaris Pindahan dan PAW Anggota MPD di Wilayah Kerja Provinsi Banten, Selasa (28/03/2023).

Notaris Desra Natasha Gandeng PMI Gelar Kegiatan Sosial Donor Darah

Notaris Desra Natasha Gandeng PMI Gelar Kegiatan Sosial Donor Darah

detakbanten.com TANGSEL - Kantor Notaris Desra Natasha gelar kegiatan sosial Donor Darah rutin per 3 Bulan, bertempat di Area Parkiran Kantor Notaris Desra Natasha WN, SH.MH.Mkn. jalan Nusa Loka Blok H2 No. 20 Sektor XIV, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Kamis (08/04/2021).

 

 

Go to top