Dinas Lingkungan Hidup Tangsel Tegur Langsung Warga yang Buang Sampah Sembarangan

detakbanten.com CIPUTAT - Setelah dikeluhkan oleh masyarakat, akhirnya Dinas Lingkungan Hidup (DLH) pergoki dua orang yang membuang sampah sembarang di lahan kosong di Gang Tupang 3,Serua,Ciputat. Kedua orang tersebut ditegur dengan keras agar tidak melalukan hal tersebut lagi nantinya.

Pemkot Tangsel Minta Masyarakat Tidak Buang Sampah Sembarangan

Pemkot Tangsel Minta Masyarakat Tidak Buang Sampah Sembarangan

detakbanten.com CIPUTAT - Pemerintah Kota Tangerang Selatan melalui Dinas Lingkungan Hidup mengajak masyarakat untuk tidak membuang sampah di sembarang tempat. Hal ini dikarenakan masih kurangnya kesadaran masyarakat untuk mencintai linkungannya dengan membuang sampah tidak pada tempatnya.

Walikota Serang : Persoalan Sampah di Kota Serang Harus di Tuntaskan

Walikota Serang : Persoalan Sampah di Kota Serang Harus di Tuntaskan

detakbanten.com, KOTA SERANG - Sesuai dengan visi misi Walikota dan Wakil Walikota Serang Syafrudin-Subadri diantaranya persoalan sampah di kota Serang. Hal ini menjadi program prioritas utama yang harus di tuntaskan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Serang. Untuk itu, Pemkot Serang memiliki tekad menjadikan Kota Serang Zero Waste (bebas sampah).

Sumur Bor Keluarkan Gas, Warga Temiang Panik

Sumur Bor Keluarkan Gas, Warga Temiang Panik

detakbanten.com Serang - Masyarakat di Lingkungan Temiang, Kelurahan Tegal Sari, Kecamatan Walantaka, Kota Serang, dihebohkan dengan adanya galian sumur bor milik warga yang mengeluarkan semburan gas bumi.

Permasalahan Sampah di Kota Serang, DLH Kota Serang Sebut Ketersedian Trus Sampah Terbatas

Permasalahan Sampah di Kota Serang, DLH Kota Serang Sebut Ketersedian Trus Sampah Terbatas

detakbanten.com, KOTA SERANG - Penyelesaian permasalahan sampah yang menjadi program unggulan Walikota dan Wakil Walikota, masih belum tertangani dengan baik. Pasalnya, saat ini Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Serang hanya mampu menangani sampah sebanyak 320 dari 600 kubik setiap harinya.

Penuhi Tuntutan, Ikang Fauzi Temui Warga Akan Bangun TPT

Penuhi Tuntutan, Ikang Fauzi Temui Warga Akan Bangun TPT

detakbanten.com KOTA SERANG - Permintaan warga Perumahan Safira untuk dibangunkan Tembok Penahan Tanah (TPT) oleh pengembang Sepang Mountain Residence (SMR), akhirnya dikabulkan oleh Owner SMR, Ikang Fauzi.

Kepala Dinas DLH Kota Serang : Tong Sampah di Jalan di Peruntukan Untuk Sampah Ringan bukan Sampah Berat

Kepala Dinas DLH Kota Serang : Tong Sampah di Jalan di Peruntukan Untuk Sampah Ringan bukan Sampah Berat

detakbanten.com, KOTA SERANG, Kepala Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kota Serang Yadi Suryadi mengeluhkan bahwa tong sampah yang berada di sepanjang protokol jalan Kota Serang banyak yang disalah gunakan pembuangannya.

Galakkan Penghijauan, Pemkot Wajibkan Satu Siswa Satu Pohon

Galakkan Penghijauan, Pemkot Wajibkan Satu Siswa Satu Pohon

detakbanten.com TANGERANG -Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) menyelenggarakan acara Puncak Aksi Penanaman Pohon 2018 dengan mengusung tema "Aksi nyata, satu tujuan di bawah 2°C" di Alun - alun Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang, Rabu (05/12).

Cemari Sungai Cidurian, Warga Laporkan Perusahaan ke DPRD

Cemari Sungai Cidurian, Warga Laporkan Perusahaan ke DPRD

detakbanten.com KRESEK -- Warga Kresek Kabupaten Tangerang, melaporkan adanya pencemaran sungai Cidurian yang diduga akibat sejumlah perusahaan di Cikande, Kabupaten Serang membuang limbah cairan. Warga Kresek yang terdiri dari tokoh masyarakat, tokoh pemuda, dan tokoh ulama ini juga diampingi aktivis lingkungan hidup Kabupaten Tangerang.

Anggota Komisi I DPRD Kota Tangerang Supardi

Perubahan Iklim Masih Jadi Isu Global

detakbanten.comKOTA TANGERANG - Wali Kota Arief R Wismansyah ajak masyarakat lakukan aksi nyata dalam menghadapi dampak perubahan iklim yang telah menjadi isu global.

Page 1 of 2
Go to top