Kembangkan Potensi Daerah, Pemkot Serang Kerjasama dengan Pemkab Banyuwangi

detakbanten.com SERANG- Penandatanganan kesepahaman bersama (MoU) antara Walikota Serang Tb.Haerul Jaman dengan Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas untuk pengembangan potensi daerah.

Bersih - bersih sampah yang dilakukan oleh pemkot serang

Pemkot Serang Gerebek Sampah

detakbanten.com SERANG-Salam rangka Hari Peduli Sampah Nasional Tahun 2018, Pemerintah Kota Serang melakukan giat bersihkan kota Serang dari Sampah, dengan tema Sayangi Bumi pada Rabu, (14/3/2018).

KNPI Kota Serang akan terus dorong pemkot Serang untuk serius dalam pembangunan

KNPI Kota Serang akan terus dorong pemkot Serang untuk serius dalam pembangunan

detakbanten.com SERANG - KNPI Kota Serang akan terus mendorong keseriusan pemeritah Kota (Pemkot) Serang dalam pembangunan dan mendesak pemkot untuk segera membahas rencana peraturan daerah (Raperda).

Ketua KNPI kota Serang menilai persoalan pembangunan merupakan solusi yang akan di jadikan rekomendasi ke pemkot Serang

Ketua KNPI kota Serang menilai persoalan pembangunan merupakan solusi yang akan di jadikan rekomendasi ke pemkot Serang

detakbanten.com SERANG – terkait pembangunan Kota Serang, Ketua Pengurus Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kota Serang menilai persoalan pelebaran jalan dan membuka jalan-jalan lintas merupakan solusi yang akan dijadikan rekomendasi ke pemkot Serang.

Jalan rusak Cilampang 500 meter dari kantor kecamatan Serang

Camat Serang Minta Pemkot Serang dan Pemprov Prioritaskan Perbaikan Jalan

detakbanten.com SERANG - Masih banyaknya jalan rusak di wilayah Kecamatan Serang yang sampai saat ini belum tersentuh. Camat Serang meminta kepada pemerintah Kota (Pemkot) Serang dan Pemerintah Provinsi (Pemprove) Banten agar lebih di prioritaskan. Jalan Rusak tersebut salah satunya di Linkungan Cilampang Kota Serang dan beberapa titik jalan raya dan jalan Desa khususnya di Kota Serang.

Masyarakat memberikan kritikan kepada Pemerintah Kota Serang saat Rapat Paripurna Hut Kota Serang yang ke 8 berlangsung

Ulang Tahun Kota Serang : Pemerintah Kota Serang Dapat Kritikan

detakbanten.com SERANG - Pemerintah mendapatkan kritik mengenai tata kelola kota dari perwakilan tokoh masyarakat. Hal itu di sampaikan dalam Rapat paripurna istimewa peringatan HUT Kota Serang yang ke 8 di gedung Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) kota Serang.

Putus Kutukan Maulana Yusuf

Putus Kutukan Maulana Yusuf

detakbanten.com SERANG – Kesebelasan Perserang sukses memutus kutukan tidak pernah menang di Stadion Maulana Yusuf, Ciceri, Kota Serang, pada laga ujicoba musim ini. Kepastian itu didapat, usai mereka menekuk Persires Rengat, dengan skor tipis 1-0.

Menpan RB minta Pemkot Serang bisa memberikan pelayanan ke masyarakat sebaik mungkin

Menpan RB minta Pemkot Serang bisa memberikan pelayanan ke masyarakat sebaik mungkin

detakbanten.com SERANG - Menteri Pendayagunaan aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Yuddy Chrisnandi meminta kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Serang dapat memberikan pelayanan masyarakat sebaik mungkin mulai dari tempat fasilitas pelayanan dan Sumber Daya Manusia (SDM).

Pemkot Serang Desak DPRD Susun Perda Hiburan Malam

Pemkot Serang Desak DPRD Susun Perda Hiburan Malam

Detakserang.com- SERANG, Masalah regulasi yang tidak jelas membuat bisnis hiburan malam berdiri tanpa aturan dan kewajiban yang memberikan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Serang.

Pemkot Serang 'Reward' Siswa Berprestasi

Pemkot Serang 'Reward' Siswa Berprestasi

detakserang.com- SERANG – Pemerintah Kota (Pemkot) Serang akan memberikan reward kepada seluruh siswa yang berprestasi di tingkat TK, SD, SMP, dan SMA/SMK dalam berbagai bidang terutama seni dan olahraga.

 

 

Go to top