Detak Banten - Berita Pemerintahan

Diduga Penyebab Banjir dan Longsor, Polda Banten Kembali Tutup 10 Tambang Emas di Lebak

detakbanten.com Lebak - Di Duga Jadi salah satu Penyebab Bencana Banjir dan Longsor di Lebak, awal tahun lalu. Tim Satuan Tugas (Satgas) Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) Provinsi Banten, menutup kembali 10 lubang penambangan emas di Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS) yang diduga masih digunakan untuk penambangan oleh gurandil. Pada Kamis (23/01/2020).

Walikota Serang: Gunakan Dana Kelurahan Jangan Asal - asalan

Walikota Serang: Gunakan Dana Kelurahan Jangan Asal - asalan

detakbanten.com, SERANG - Terima kucuran dana, Para Lurah di harapkan dapat memanfaatkan dengan baik anggaran yang di terima pada tahun ini untuk pemberdayaan masyarakat dan pembangunan inflastruktur.

Di Banten Potensi Hujan Lebat, BMKG Serang Himbau Masyarakat Waspada

Detakbanten.com, SERANG - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi beberapa hari kedepan, tepatnya pada  29 Januari 2020, beberapa wilayah di Indonesia termasuk Banten berpotensi mengalami hujan dengan intensitas sedang hingga lebat.

 

 

Go to top