Detak Banten - Detak Berita Banten Seketika Menjangkau Dunia

Hati-hati Modus Penipuan Catut Nama Pejabat Kejari Pandeglang

Detakbanten.com Pandeglang - Masyarakat dan pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pandeglang, Banten diminta waspada dengan aksi penipuan yang mengatasnamakan pejabat Kejaksaan Negeri (Kejari) Pandeglang.

Minta Keadilan Hukum, DPD Demokrat Banten dan DPC Tangsel Layangkan Surat ke PTUN Serang

Detakbanten.com SERANG - Sejumlah pimpinan, anggota dan pengurus DPD partai Demokrat Banten dan DPC Demokrat Tangerang Selatan mendatangi kantor Pengadilan Tata Harus Negara (PTUN) Serang, di jalan Syeh Nawawi Albantani, pada Jumat (12/11/2021).

Mayat Lelaki Tewas di Pembangunan Kantor Puspemkab Serang

Mayat Lelaki Tewas di Pembangunan Kantor Puspemkab Serang

Detakbanten.com SERANG - Pekerja di proyek pembangunan Puspemkab Serang digegerkan dengan penemuan mayat laki-laki di pinggir jalan Tol Tangerang - Merak KM 63.800, di sekitar interchange tol Serang - Panimbang atau sekitar 500 meter dari Mapolres Serang, Kamis (11/11/2021). 

Amanat Ketua Umum NasDem, Pemilu 2024 Nasdem Banten Target 10 Kursi

Detakbanten.com SERANG - Partai Nasional Demokrat (Nasdem) yang memasuki usia ke-10 tahun, menargetkan 10 kursi pada pemilu 2024 di Banten.

Ketua DPD Partai NasDem Kabupaten Serang: Kader dan Pengurus Tetap Kompak dan Solid

Ketua DPD Partai NasDem Kabupaten Serang: Kader dan Pengurus Tetap Kompak dan Solid

Detakbanten.com SERANG - Tepat pada 11 November, partai NasDem genap berusia 10 tahun, dalam hut kali ini, partai NasDem mengusung tema "Satu Dekade menuju jalan restorasi Indonesia".

Hut Partai NasDem ke 10 Tahun, Furtasan Ali : Saya Bangga Partai NasDem Satu-satunya partai Restorasi dan Anti Mahar

Detakbanten.com SERANG - Kader partai NasDem anggota Legislatif Komisi V DPRD Banten Furtasan Ali mengaku bangga sebagai kader Nasional Demokrat (NasDem) di Provinsi Banten.

Kejati Banten Gelar Baksos Khitanan Massal

Detakbanten.com TANGERANG -- Usai baksos menanam mangrove di pantai Lontar Serang beberapa waktu lalu, kini Kejati Banten langsung menggelar bakti sosial ( Baksos) dengan mengadakan khitanan massal bagi 60 warga kurang mampu. Kegiatan ini memberikan manfaat yang luar biasa kepada masyarakat, terutama warga yang kurang mampu. 

Dinilai Sewenang-Wenang, Kuasa Hukum THM Kuda Laut Layangkan Surat Himbauan ke Satpol PP Kabupaten Serang

Detakbanten.com SERANG - Kuasa Hukum CV NEW KUDA LAUT, dari Advokat LAW Office Paguyuban Pengacara Pribumi Banten, Robi Yusuf melayangkan surat himbauan kepada Sat Pol PP Kabupaten Serang.

Mad Romli Buka Acara Sosialisasi Implementasi  SPIP Terintegrasi

Mad Romli Buka Acara Sosialisasi Implementasi SPIP Terintegrasi

Detakbanten.com TANGERANG -- Wakil Bupati Tangerang membuka acara sosialisasi Implementasi SPIP Terintegrasi yang digelar si hotel Lemo Kelapa Dua Kabupaten Tangerang, Kamis (11/11/2021). Dalam acara tersebut hadir Bimo Gunung Abdulbakir Kepala BPKP Perwakilan Banten, Kepala Insepktorat Kabupaten Tangerang Uyung Mulyadi dan kepala OPD Kabupaten Tangerang.

Peduli Lingkungan Hijau, Mahasiswa UNPAM Ajak Siswa SMP Tanam Bibit Pohon

Detakbanten.com TANGERANG - Kegiatan Pengabdian Masyarakat merupakan salah satu bagian dari Tri Dharma Perguruan Tinggi.

 

 

Go to top