Optimalkan Pendapatan Pajak Daerah, Pegawai BPKD Kota Tangerang Rutin Gelar Monitoring Lapangan

detakbanten.com, KOTA TANGERANG -- Pendapatan Asli Daerah dari sektor pajak terus dimaksimalkan oleh Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) Kota Tangerang. Ada 7 jenis pajak yang dikelola oleh BPKD Kota Tangerang, diantaranya adalah pajak hotel, pajak restoran, pajak hiburan, pajak reklame, pajak parkir, pajak penerangan jalan dan pajak air tanah.

Foto (istimewa).

Pengharmonisasian, Pembulatan dan Pemantapan Konsepsi Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Lebak tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah

Detakbanten.com, BANTEN - Pengharmonisasian, pembulatan dan pemantapan konsepsi rancangan peraturan perundang-ungdangan adalah proses penyelarasan substansi rancangan peraturan perundang-undangan dan teknik penyusunan peraturan perundang-undangan, sehingga menjadi peraturan perundang-undangan yang merupakan satu kesatuan yang utuh dalam kerangka sistem hukum nasional.

Tahun 2023 Pemkot Serang Fokus Pembangunan Infrastruktur dan Pajak Daerah

Tahun 2023 Pemkot Serang Fokus Pembangunan Infrastruktur dan Pajak Daerah

Detakbanten.com, SERANG - Pada tahun 2023, Pemerintah Kota (Pemkot) Serang akan berfokus pada pembangunan infrastruktur. Hal itu dilakukan karena pembangunan di Kota Serang belum sepenuhnya tuntas.

Kepala Bapenda Kabupaten Tangerang, Soma Atmaja

Pajak Daerah Lampaui Target, Zaki: Wajib Pajak Salah Satu Pejuang Covid-19

detakbanten.com TANGERANG - Pandemi Virus Corona yang biasa disebut Covid-19 bukan hanya berdampak pada kesehatan, melainkan ekonomi. Namun hal yang berbeda di Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Tangerang memastikan Pajak Daerah melaupaui target yang sudah ditentukan.

Jelang Akhir Tahun, Empat Pajak Non PBB di Bapenda Lampaui Target

Jelang Akhir Tahun, Empat Pajak Non PBB di Bapenda Lampaui Target

detakbanten.com TIGARAKSA -- Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tangerang terus berupaya meningkatkan kinerja. Pada tahun 2018 ini sebanyak tujuh pajak yang ditargetkan sudah melampaui target, hanya ada tiga pajak yang masih belum mencapai target, yakni pajak penerangan jalan, pajak reklame, dan pajak air bawah tanah.

Go to top