Items filtered by date: Wednesday, 31 October 2018

detakbanten.com SUKAMULYA -- Sebanyam 60 warga di desa Bunar Kecamatan Sukamulya Kabupaten Tangerang menerima bedah rumah dari program unggulan Gebrak Pak Kumis yang nerupakan program bupati dan wakil bupati Tangerang. Program unggulan tersebut merupakan wujud kepedulian Pemkab Tangerang dalam kurun waktu limat tahun berturut - turut.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com TANGERANG - Jelang pembukan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Banten 2018 yang akan digelar pada tanggal (04/10/2018), di Sport Centre Kelapa dua, wakil bupati Tangerang Mad Romli meminta agar atlet tetap menjaga kekompakan, permintaan wakil bupati Tangerang tersebut merupakan bentuk kepedulian Pemkab Tangerang terhadap atlet yang akan berlaga dalam membawa nama baik Kabupaten Tangerang sebagai tuan rumah.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com LEBAK - Berdasarkan hasil evaluasi, target Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Lebak tahun 2017 sebesar 454,943 milyar rupiah lebih, realisasi sebesar 467,474 milyar rupiah lebih atau 102,75% yang terdiri dari pajak daerah 73,390 milyar lebih atau 115,46% retribusi daerah sebesar 12,944 milyar lebih atau 103,86% kekayaan daerah yang dipisahkan sebesar 3,195 milyar atau 100% dan lain-lain PAD yang sah sebesar 377,943 milyar lebih atau 100,59%, hal ini disampaikan Bupati Lebak Hj. Iti Octavia Jayabaya pada acara apreseasi pajak daerah yang dilaksanakan di Hall La Tansa Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Propinsi Banten, Rabu (31/10/2018).

Published inLebak

detakbanten.com SERANG -- Ribuan warga Banten ramaikan Kirab Merah Putih yang digelar pada Selasa (30/10/18) di Alun-Alun Kota Serang. Peserta kirab yang terdiri dari berbagai elemen masyarakat seperti santri, pelajar, ormas, paskibra, dan para ulama melaksanakan konvoi di sepanjang jalan protokol Kota Serang.

Published inSerang

detakbanten.com LEBAK – Program Dana Desa yang digulirkan pemerintahan Presiden Joko Widodo menuai hasil positif, pasalnya sejak kali pertama pada tahun 2015, sebagai implementasi UU No. 6 Tahun 2014 tentang Desa dan PP No.60 Tahun 2014 tentang Dana Desa yang bersumber dari APBN, pembangunan di pedesaan bertumbuh pesat.

Published inLebak

detakbanten.com Lebak - Melihat tingginya kunjungan Pasien yang berobat ke Puskesmas Parungsari, Kecamatan Wanasalam, Kabupaten Lebak, Propinsi Banten, dengan ini pihak puskesmas melakukan perbaikian fasilitas untuk memberikan pelayanan bagi pasien dengan menggunakan dana swadaya.

Published inLebak

 

 

Go to top