Detak Banten - Detak Berita Tangerang Seketika Menjangkau Dunia

Jaksa Tigaraksa, Tahan Kontraktor Pemenang Pengadaan Jasa Keamanan

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG - Kejari Kabupaten Tangerang melakukan eksekusi terhadap Kontraktor bernama Baihaqi Djamasan Dirut PT Estetika Guna Prima (EGP), Pemenang jasa keamanan di unit pelayanan teknis di Dinas Kesehatan Tangsel pada tahun anggaran 2013 yang mengakibatkan Kerugian Keuangan Negara dengan nilai Rp. 1.1 Miliar.

Peduli Antar Sesama, ASC Rutin Gelar Donor Darah

Peduli Antar Sesama, ASC Rutin Gelar Donor Darah

detakbanten.com, PINANG -- Abdul Syukur Center (ASC) menggelar kegiatan donor darah yang ke-6, kegiatan tersebut sebagai upaya memenuhi ketersediaan kantong darah bagi masyarakat yang membutuhkan.

Pelihara Kamtibmas, Binmas  Polsek Panongan Sowan Ke Ulama

Pelihara Kamtibmas, Binmas Polsek Panongan Sowan Ke Ulama

Detakbanten com, KAB. TANGERANG -- Salah satu cara untuk menjaga serta memelihara Kamtibmas dan membangun komunikasi yang baik, Kanit Binmas Polsek Panongan Ipda Rusandi melaksanakan Sowan kepada sesepuh Desa Serdang Kulon KH. Badru Kamil yang juga menjabat sebagai Pimpinan Pondok Pesantren Siroj El Qori. Sabtu (22/01/2022).

Alfa Dan Indomaret Dilarang Jual Minyak Goreng Diatas 14 Ribu Per Liter

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Pasca keluarnya surat edaran dari Kementrian Perdagangan Republik Indonesia tertanggal 18 Januari 2022 lalu, Dinas Perdagangan Kabupaten Tangerang langsung melakukan sidak ke sejumlah toko modern Indomaret dan Alfamart, serta sejumlah pasar tradisional, dan mensosialisasikan larangan dari Kemendag untuk melarang menjual minyak goreng diatas Rp 14.000/liter.

Muhammad Yusup Resmi Jabat Ketua Ranting GRIB JAYA Desa Sukadiri

Muhammad Yusup Resmi Jabat Ketua Ranting GRIB JAYA Desa Sukadiri

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Anggota Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya menyaksikan pelantikan pengurus Ranting GRIB JAYA Desa Sukadiri, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang, oleh Ketua PAC GRIB JAYA Sukadiri Angka Wijaya Pada Ssbtu (22/1/2022).

Go to top