Ada Lempar Tanggung Jawab Antara Dishub Dan DBMTR

detakserang.com- BANTEN, Ombudsman Banten kembali menerima laporan terkait jalan rusak dan pembangunan jalan di Banten. Laporan tersebut dilaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jakarta, Kamis (13/3).

100 Hari Jaman - Sulhi, HAMAS Desak Janji Direalisasi

detakserang.com- CIPOCOK JAYA, Genap 100 hari masa kerja pasangan Walikota dan Wakil Walikota Serang TB Chaerul Jaman- Sulhi Choir, Kamis (13/3).

Kota Serang Minim Tenaga Kerja Asing

Kota Serang Minim Tenaga Kerja Asing

detakserang.com- SERANG, Kabupaten dan kota di Banten belakangan mulai dipenuhi orang asing yang menjadi tenaga kerja asing (TKA), baik asal Asia maupun Eropa. Namun lain halnya dengan Kota Serang justru sebagai Ibukota Provinsi malah minim TKA.

Caleg Boleh Kampanye Di Lapas Dan Rutan

detakserang.com- SERANG, Untuk memaksimalkan promosi atas diri serta partai politik masing masing, calon legilatif (caleg) asal Kota Serang diperbolehkan berkampanye terbuka di lapas dan rutan, 16 Maret mendatang.

Potensi Pelanggaran Pidana Pemilu Kecil

Potensi Pelanggaran Pidana Pemilu Kecil

detakserang.com- SERANG, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Banten memrediksi pelanggaran pidana pemilu sangat kecil. Karena peraturan kali ini menerapkan pengawasan tahapan pemilu dan memperkecil potensi pelanggaran seperti jual beli suara meski pelanggaran administratif dalam tahapan kampanye lebih besar dibandingkan dengan Pemilu 2009 lalu.

Pemprov Perketat Penerima Dana Hibah Dan Bansos

detakserang.com- SERANG, Pemprov Banten melalui Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) memperketat penyaluran dana hibah dan bantuan sosial (bansos) bagi lembaga masyarakat dan ormas. Para penerima dana bantuan ini akan diverifikasi ke lapangan.

KPK Geledah Biro Umum Terkait Alkes

detakserang.com- SERANG, KPK kembali geledah Kantor Pemerintah Provinsi Banten, Rabu (12/3). Kali ini giliran ruang Biro Umum Pemprov Banten digeledah KPK.

MUI Kabupaten Lebak Gelar Dialog

detakserang.com- LEBAK, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Lebak menggelar acara sosial fatwa dan dialog kerukunan intern umat Islam di gedung Korpri Lebak, Rabu (12/3).

Puluhan Mahasiswa Demo Kejati Banten

Puluhan Mahasiswa Demo Kejati Banten

detakserang.com- SERANG, Puluhan mahasiswa Lebak berunjuk rasa di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten, Rabu (12/3), berjalan rusuh. Mereka memaksa masuk ke ruang Kejati Banten. Namun, dihadang aparat keamanan.

SKPD Kota Serang Belum Terima Edaran BKD

detakserang.com- SERANG, Pekan lalu, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Serang, Ahmad Benbela sempat berjanji akan mengirimkan surat edaran ke seluruh SKPD di kota Serang, terkait himbauan larangan kampanye bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kota Serang. Namun nyatanya, hingga saat ini surat yang dimaksud belum juga mereka terima.

 

 

Go to top