Rayakan Hari Jadi ke 34, PT Asahimas Chemical Gelar Turnamen Bola Voli Putri
Detakbanten.com, BANTEN - Masih dalam perayaan momen hari jadi yang ke- 34, PT Asahimas Chemical (ASC) menggelar turnamen terbuka bola voli putri di wilayah Pantai Paku, Desa Anyar, Kecamatan Anyar, Kabupaten Serang, Minggu, (17/09/2023).
Beberapa Perusahaan Pemberi Gratifikasi ke Rafael Alun Dibidik KPK
Detakbanten.com, JAKARTA - Sejumlah perusahaan pemberi gratifikasi ke mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Rafael Alun Trisambodo, tengah dibidik oleh KPK. Tim jaksa KPK akan menggali maksud dan tujuan para perusahaan memberi gratifikasi ke Rafael. "Ada beberapa perusahaan menyerahkan dugaan gratifikasinya kepada Rafael. Nanti itu wilayah pembuktian dalam proses persidangan," ucap Kepala Bagian Pemberitaan KPK, Ali Fikri, Jumat (1/9/2023).
KPK: Rafael Alun Investasi Duit Gratifikasi ke Banyak Perusahaan
Detakbanten.com, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menduga eks Pejabat Direktorat Jenderal Pajak Rafael Alun Trisambodo (RAT) menggunakan uang hasil penerimaan gratifikasi untuk investasi di sejumlah perusahaan.
Ini Alasan Muhsinin Sesalkan Pemberhentian Direksi dan Komisaris PT Jamkrida Banten
Detakbanten.com, SERANG -- Anggota Komisi III DPRD Banten Komisi fraksi partai Golkar, Muhsinin menyesalkan kepada PJ Gubernur Banten Al Muktabar, adanya pemecatan terhadap Direksi dan Komisaris PT Jamkrida Banten.
Kejagung Periksa Petinggi PT Antam, Buntut Penyelidikan Korupsi Komoditas Emas
Detakbanten.com, JAKARTA - Penyidik Jampidsus Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa empat saksi guna mendalami kasus dugaan tindak pidana korupsi pengelolaan kegiatan usaha komoditas emas tahun 2010-2022.
Kades Sentul Jaya Digugat 3 Perusahaan, Camat Balaraja Akan Cek Lokasi
Detakbanten.com, TANGERANG -- Camat Balaraja Kabupaten Tangerang Banten Willy Patria mengaku belum mengetahui akar permasalahan yang tengah memanas antara pemerintah Desa Sentul Jaya dengan tiga perusahaan yang berlokasi di Kampung Jaha dan Kampung Cengkok Desa Sentul Jaya Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang, yang berujung pada gugatan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Serang Banten.
Eks Komisaris PT. Wika Beton Pede Siap Ditahan KPK
Detakbanten.com, JAKARTA - Usai memenuhi panggilan KPK, Rabu (24/5/2023), eks Komisaris PT. Wika Beton, Dadan Tri Yudianto (DTY) siap ditahan KPK soal pengembangan kasus dugaan suap pengurusan perkara di Mahkamah Agung (MA).
BOYNEXTDOOR: Grup Baru HYBE yang Siap Memikat Hati Netizen!
Detakbanten.com, WOOW –– Akhirnya, BOYNEXTDOOR secara resmi merilis debut MV mereka untuk lagu "But I Like You" yang penuh dengan energi dan kegembiraan, dan ini benar-benar membuat netizen jatuh cinta padanya.
29 Perusahaan di Kab Tangerang Buka Lowongan Kerja
Detakbanten.com, TANGERANG -- Kabar gembira Bagi Warga Kabupaten Tangerang dan sekitarnya, Rencananya besok (red) Senin 22 - 25 Mei 2023, Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Tangerang akan menggelarJob Fair Online, acara yang diikuti 29 perusahaan ini akan dibuka secara virtual ini, akan membuka lowongan pekerjaaan.
Perusahaan Belgia Tertarik Garap Pelabuhan Warnasari, Investasi Ditaksir Capai Rp3 Triliun
detakbanten.com, CILEGON - Proyek pembangunan Pelabuhan Warnasari, Kota Cilegon, yang sudah lama terbengkalai, dalam waktu dekat akan dikunjungi para pejabat Port of Antwerp, perusahaan pelabuhan asal Belgia.