Items filtered by date: Monday, 29 October 2018

detakbanten.com CURUG- Kelurahan Binong menjadi juara umum pada Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat Kecamatan Curug. Kelurahan yang berbatasan dengan Kawasan Lippo Karawaci ini berhasil keluar sebagai juara umum dengan total raihan medali sebanyak tujuh emas, tiga perak dan tiga perunggu.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com TANGERANG —Di tahun 2018 ini sebanyak 62 kepala keluarga (KK) di Kecamatan Gunung Kaler akan memperoleh bantuan bedah rumah melalui program Gerakan Bersama Rakyat Memberantas Pemukiman Kumuh dan Miskin (Gebrak Pak Kumis). Program Gebrak Pakumis ini merupakan salah satu program unggulan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang untuk mengatasi rumah kumuh di wilayahnya.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com TIGARAKSA -Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar menjadi Inspektur upacara peringatan Sumpah Pemuda ke-90 di Lapangan Upacara Maulana Yudhanegara, senin (29/10/18).

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com TIGARAKSA -- Dua belas pejabat eselon III dilingkungan Pemerintah Kabupaten Tangerang yang mengikuti Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Kepemimpinan tingkat III angkatan XLIII Provinsi Banten tahun 2018, langsung luncurkan Program Inovasi Pelayanan Publik.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com TIGARAKSA -- Satuan Reserse Kriminal Polres Kota Tangerang mendapat penghargaan dari Polda Banten. Penghargaan diberikan karena keberhasilan mengungkap kasus curanmor yang dilakukan kelompok residivis.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com LEBAK - Ribuan peserta upacara yang terdiri unsur organisasi perangkat daerah, organisasi kepemudaan, mahasiswa dan paelajar hadir pada upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda yang ke-90 di Alun-alun Rangkasbitung, Senin (29/10/18).

Published inLebak

detakbanten.com LEBAK - Hari Sumpah Pemuda ke- 90 yang diperingati oleh Pemuda-Pemudi Rumah Tahanan Negara (Rutan) Klas IIB Rangkasbitung, hal tersebut menyusul telah ditandatanganinya Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Rutan Rangksabitung dengan One Day One Juz Dewan Pengurus Area Kabupaten Lebak, di Lapangan Serbaguna pada pelaksanaan upacara Hari Sumpah Pemuda, Senin (29/10/18).

Published inLebak

detakbanten.com Kota Tangerang - Badan pesawat dan kotak hitam dari pesawat Boeing 737 MAX 8 milik Maskapai Lion Air belum juga ditemukan. Serpihan yang diduga milik pesawat pun belum bisa dipastikan.

Published inKota Tangerang

detakbanten.com Kota Tangerang - Isak tangis mulai terdengar di Crisis Center Angkasa Pura II Terminal 1B Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Senin (29/10). Pusat informasi dan layanan bagi keluarga korban juga dibuka di depan Terminal 1B.

Published inKota Tangerang

detakbanten.com Kota Tangerang - Penerbangan Lion Air nomor penenerbangan JT 610 dengan rute penerbangan Cengkareng menuju Pangkalpinang mengalami kecelakaan setelah lepas landas dari Bandar Udara Internasional Soekarno Hatta pukul 06:20 WIB menuju Pangkalpinang. Setelah 13 menit mengudara pesawat jatuh di koordinat S 5'49.052" E 107' 06.628" (sekitar Karawang)

Published inKota Tangerang
Page 1 of 2

 

 

Go to top