Items filtered by date: Wednesday, 22 May 2019

detakbanten.com TANGERANG -- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar pastikan ketersediaan kebutuhan pokok jelang lebaran masih tercukupi atau dalam kondisi aman. Hal ini disampaikan Bupati usai memimpin jalannya rapat Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FORKOPIMDA) di Pendopo Jalan Kisamauan Pasar Lama Tangerang. Selasa (21/05).

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com, KOTA SERANG - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Banten menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas laporan keuangan pemerintahan Kabupaten-Kota se Provinsi Banten tahun anggaran 2018 kepada para pimpinan DPRD dan Kepala Daerah.

Published inSerang

detakbanten.com, KOTA SERANG Belasan rumah warga Rt 04 Rw 06/ blok D 9 perumahan Safira, kelurahan Sepang, kecamatan Serang, Kota Serang Banten terancam longsor.

Published inSerang

detakbanten.com, KOTA SERANG - Walikota Serang, Syafrudin memanfaatkan momen Tarawih Berkunjung (Tarjung) untuk meningkatkan zakat di Kota Serang. Mengingat zakat mall maupun zakat fitrah di Kota Serang paling kecil dan urutan terbawah dari Kabupaten dan Kota lainnya di Banten.

Published inSerang

detakbanten.com PANONGAN -- Kapolresta Tangerang Kombes Pol Sabilul Alif menginisiasi buka puasa bersama dengan elemen masyarakat lintas agama di Gereja Santa Odilia, Paroki Citra Raya, Panongan, Kabupaten Tangerang, Selasa (21/5/2019). Nampak hadir Suster-Suster Fransiskanes Dongen (SFD), Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), Kemenag Kabupaten Tangerang, perwakilan ormas Islam, serta elemen masyarakat lainnya.

Published inKabupaten Tangerang

 

 

Go to top