Camat Kibin Bantah Larang Wartawan

detakbanten.com SERANG - Camat Kibin, Kabupaten Serang, Lukman Harun Bantah Kanit Intel Polsek Kibin yang melakukan pengamanan saat musyawarah perselisihan limbah untuk melarang wartawan melakukan peliputan. Sebab, rapat tersebut dilakukan secara terbatas dengan hanya melibatkan sejumlah pihak yang berkepentingan.

Kanit Intel Polsek Kibin Larang Wartawan Ambil Gambar Musyawarah Limbah

detakbanten.com SERANG - Kanit Intel Polsek Kibin melarang wartawan yang hendak mengambil gambar saat musyawarah perebutan limbah perusahaan di Kantor Kecamatan Kibin Sabtu (07/02), yang mengakibatkan satu orang menjadi korban pembacokan pada Kamis, (5/02) lalu.

Pensiunan PNS Tidak Menerima Gaji Sejak 2013

Pensiunan PNS Tidak Menerima Gaji Sejak 2013

DetakBanten.com SERANG - Sejumlah Pensiunan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Sekretaris Desa di enam kecamatan, yakni Kecamatan Cinangka, Padarincang, Mancak, Baros, Tunjung Teja, dan Kecamatan Cikande Kabupaten Serang, hingga saat ini tidak menerima gaji. Pasalnya, saat akhir masa jabatan, para eks PNS tersebut hanya diberikan dana Taspen.

Dugaan Penyalahgunaan Dana Hibah, LSM Geger Banten Bentuk Tim Investigasi

detakbanten.com SERANG - Hibah dana aspirasi dewan sejumlah Rp 400 juta dari tahun anggaran 2014 Pemprov Banten tidak difungsikan sesuai kebutuhan. Yayasan Miftahul Hidayah di Kampung Majasari, Kecamatan Jawilan, Kabupaten Serang, sebagai penerima hibah diduga menyalahgunakan dana tersebut.

KPU Kabupaten Serang Masih Menunggu Revisi UU Pilkada

KPU Kabupaten Serang Masih Menunggu Revisi UU Pilkada

detakbanten.com SERANG - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Serang masih menunggu revisi terkait Undang - Undang (UU) Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pilkada yang telah disahkan menjadi UU No. 1 tahun 2015 tentang Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota, untuk partai politik dan stakeholder.

Pemkab Serang Diminta Tutup Cafe Moro Seneng

detakbanten.comSERANG - Pemerintah Kabupaten Serang, diminta untuk segera melakukan penutupan terhadap café moro seneng yang berada di Jalan Serang –Jakarta KM 75, Kampung Petung, Desa Sentul, Kecamatan Kragilan Kabupaten Serang.

RM Moro Seneng Diduga Jadi Tempat Hiburan Malam

detakbanten.comSERANG - Rumah Makan (RM) Moro Seneng di Jalan Serang –Jakarta KM 75 Kampung Petung Desa Sentul Kecamatan Kragilan Kabupaten Serang, diduga telah beralih fungsi dan memiliki sebuah tempat hiburan didalam lokasi tersebut berjenis karaoke. Hal tersebut terkesan melanggar aturan, karena diduga tidak berizin.

Jalan Nasional di Banten Bahayakan Pengendara

detakbanten.comSERANG - Jalan nasional di sepanjang jalur Cilegon-Serang dianggap sangat membahayakan para pengendara, terutama roda dua. Pasalnya, jalan tersebut banyak yang bergelombang, sehingga berpotensi menyebabkan terjadinya kecelakaan.

DESA KADU GENEP JUARA PROGRAM P2WKSS TINGKAT KAB SERANG

DESA KADU GENEP JUARA PROGRAM P2WKSS TINGKAT KAB SERANG

detakbanten.comKAB. SERANG - Desa Kadu Genep Kec Petir ditetapkan sebagai juara Program Terpadu Peningkatan Peran Wanita Bagi Keluarga Sehat Sejahtera (P2WKSS) Tingkat Kab Serang pada penilaian program P2WKSS di desa Kadu Genep Kec. Petir Serang, selasa (04/11).

PMI Kabupaten Serang Klaim Stok Darah Di Akhir Tahun Aman

detakbanten.comKAB.SERANG - Menjelang akhir tahun 2014, Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Serang pastikan stok darah aman.Hal itu di ungkapkan oleh staf teknis tranfusi darah PMI Kabupaten Serang verawati, Selasa (28/10).

 

 

Go to top