Items filtered by date: Thursday, 07 May 2020

detakbanten.com PAMULANG - Anggota DPRD Kota Tangsel mulai melakukan reses l tahun anggaran 2020. Para legislator asal 7 kecamatan ini, sejak tanggal 6 hingga 8 Mei, akan turun ke Dapil masing-masing untuk menyerap aspirasi masyarakat.
Published inTangsel

detakbanten.com TIGARAKSA -- Memasuki hari Ke 7 Pemberlakuan PSBB jilid ke 2, Angka pasien terkonfirmasi positif Corona (Covid -19) di Kabupaten Tangerang naik dari 84 orang menjadi 91. Angka tersebut berdasarkan situs pusat informasi & koordinasi Covid 19 Pemkab Tangerang, pada tanggal 07 Mei 2020.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com TIGARAKSA -- Pasien PDP asal Desa Cibetok Kecamatan Gunung Kaler meninggal.dunia terpapar Covid 19, di Rumah Sakit Metro Hospital Cikupa pada pukul 00.30 Kamis (07/05/2020). Pasien berjemis kelamin perempuan berusia 74 tahun ini langsung dimakamkan pada pukul 11.30 Kamis (07/05/2020) di TPU Desa Buniayu Kecamatan Sukamulya dengan protokol Covid -19.

Published inNasional
detakbanten.com TANGSEL - Hasil pengumuman Konvensi PSI di kota Tangsel nampaknya mencindrai citra partai politik itu sendiri yang memiliki jargon transparansi dan antikorupsi. Bagaimana tidak, hasil yang di umumkan penuh dengan tanda tanya serta seperti hanya melegitimasi tendensius sedari awal ke salah satu peserta konvensi.
Published inOpini Warga
detakbanten.com CILEGON — Bentuk kepedulian kepada masyarakat terdampak banjir pada Senin (4/5), Ormas Laskar Merah Putih (LMP) Kota Cilegon menerjunkan alat berat untuk membersihkan puing-puing besar yeng menutup akses jalan masyarakat akibat banjir di Kelurahan Gerem Kecamatan Grogol. Diketahui banjir kali ini lebih besar dibanding banjir sebelumnya hingga menyebabkan korban jiwa dan benda.
Published inCilegon

detakbanten.com CURUG - Ketua Umum Masyarakat Ilmu Pemerintahan Indonesia (Mipi) Ahmed Zaki Iskandar bersama Universitas Pramita Indonesia (Unpri) menyerahkan bantuan paket sembako secara simbolis kepada Warga Kelurahan Binong Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang. Rabu, (06/05).

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com KELAPA DUA -- Usai mengunjungi Griya Anabatic Rabu (06/05/2020), Wakil Bupati Tangerang H Mad Romli langsung mellhat kondisi pelayanan di kantor Kecamatan Kelapa Dua, dalam kunjungan tersebut orang nomor dua di Kabupaten Tangerang meminta agar pelayanan kepada masyarakat tetap berjalan.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com JAYANTI -- Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Tangerang Bahrudin Road Show mengunjungi Pondok Pesantren dan panti asuhan yang tersebar di wilayah kecamatan Tigaraksa, Jambe, Cisoka, Solear, Kronjo, Rajeg dan Jayanti.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com PANONGAN -- Selain memiliki sarana pembelajaran yang lengkap, ruang kelas yang luas, laboratorium, perpustakaan, Mesjid, studio musik, serta saran penunjang lainnya, seperti lingkungan sekolah yang asri dan nyaman, tenaga pengajar yang profesional, ternyata SMK Citra Nusantara Panongan juga memiliki stadion mini yang didalamnya disiapkan sebagai fasilias olahraga diantaranya lapangan futsal, lapangan volley dan lapangan mini soccer.

Published inKabupaten Tangerang

 

 

Go to top